Kuta, Bali Tribune
Guna meningkatkan kepuasan pelanggan dalam menikmati layanannya serta melengkapi gaya hidup di era serba digital, Telkomsel terus berinovasi dengan menghadirkan berbagai layanan digital, salah satunya Mobile Coupon *606#, yakni sebuah platform berbasis UMB khusus pelanggan Telkomsel berupa penawaran menarik dalam bentuk kupon diskon/ promo elektronik dari berbagai merchant yang berlokasi di sekitar pelanggan.
Denpasar, Bali Tribune
Pemerintah Kota (Pemkot) Denpasar melalui Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Denpasar mengambil tindakan tegas terhadap sejumlah pelanggar kebersihan di Denpasar. Pemkot langsung mengelar sidang tindak pidana ringan (tipiring) di Balai Banjar Gerenceng, Jalan Sutomo Denpasar, Kamis (14/4). Kesempatan tersebut, 23 pelanggar kebersihan menjalani persidangan tindak pidana ringan (tipiring).
KABUPATEN Badung bersiap menggelar Pemilihan Perbekel (Pilkel) serentak pada 29 April mendatang. Ada 9 desa yang ikut pilkel. Dari 9 desa itu, 8 desa sudah menetapkan para calonnya. Tinggal Desa Canggu yang masih melakukan proses seleksi penetapan bakal calon. Alasannya, ada lebih dari lima bakal calon yang maju menjadi orang nomor satu di Canggu.
balitribune.co.id | Jakarta - Di tengah ramainya pemberitaan mengenai adanya 363 siswa SMP di Buleleng tidak lancar membaca, putra Bali, I Dewa Gede Sayang Adi Yadnya (Dewa), peraih IHC Award 2024 angkat bicara. IHC Award diberikan oleh lembaga Indonesian Hypnosis Centre (IHC), satu-satunya lembaga pelatihan bidang hipnosis yang terakreditasi.
balitribune.co.id | Denpasar - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Bali terus meningkatkan literasi dan inklusi keuangan melalui berbagai kegiatan edukasi kepada masyarakat, untuk meningkatkan pemahaman tentang produk dan layangan keuangan serta kewaspadaan terhadap kejahatan keuangan digital.
balitribune.co.id | Gianyar - Santunan beasiswa yang merupakan bagian dari manfaat program Jaminan Kematian (JKM) Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan atau BPJAMSOSTEK diserahkan kepada ahli waris almarhum I Dewa Gede Angga Arditya sebesar Rp 87 juta. Program ini memberikan perlindungan sosial kepada peserta aktif, termasuk beasiswa pendidikan bagi dua anak peserta yang meninggal dunia, dengan total maksimal mencapai Rp174 juta.
balitribune.co.id | Denpasar - Dinas Perhubungan Kota Denpasar melaksanakan Sidak Lalu Lintas dan Angkutan di kawasan Jalan Cargo pada Kamis (17/4). Kegiatan rutin untuk mendukung pengawasan dan pengendalian efektifitas pelaksanaan kebijakan lalu lintas dan angkutan jalan ini turut menindak dengan memberikan sanksi penggembosan dan tilang bagi sopir kendaran truk yang kedapatan parkir sembarangan.
balitribune.co.id | Denpasar - Satuan Polisi Pamong Praja (Sat Pol PP) Kota Denpasar menertibkan 4 Gelandangan dan Pengemis (Gepeng) di Traffic Light Simpang Tohpati, pada Kamis (17/4). Kegiatan ini dilaksanakan sesuai dengan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 1 Tahun 2015 tentang Ketertiban Umum.
balitribune.co.id | Gianyar - Telkomsel kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pendidikan di Indonesia melalui program Telkomsel Jaga Cita. Kali ini, Telkomsel menyalurkan bantuan berupa layanan internet Telkomsel Orbit kepada Sekolah Widyalaya Rsi Markandya yang terletak di Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, Bali.