Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan.

Sasaran Fisik TMMD ke-109 Kodim 1611/Badung Rampung 100 Persen

Bali Tribune/ TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-109 Kodim 1611/Badung TA 2020 di Dusun/Banjar Kertajiwa, Desa Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur.
Balitribune.co.id |Denpasar  - Sehari jelang upacara penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-109 Kodim 1611/Badung TA 2020 di Dusun/Banjar Kertajiwa, Desa Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur, Rabu (21/10) pagi ini, semua sasaran fisik dinyatakan rampung dikerjakan (100 persen). 
 
Demikian dikatakan Dandim 1611/Badung Kolonel Inf I Made Alit Yudana, selaku Dansatgas TMMD ke-109 Kodim 1611/Badung ketika dikonfirmasi Selasa (20/10), kemarin. 
 
Menurutnya, dengan alokasi waktu pelaksanaan selama 30 hari, sejak 22 September 2020 lalu, diawali pelaksanaan pra TMMD juga selama sebulan. Semua sasaran dapat terlaksana dengan baik, aman, dan lancar, dimana Satgas TMMD bergotong royong dibantu masyarakat untuk menuntaskan semua tahapan pelaksanaan sasaran fisik dan nonfisik.
 
Mantan Kasi Logistik Kasrem 072/Pamungkas ini menuturkan, seluruh hasil pembangunan TMMD ini  merupakan sinergi antara Pemerintah Kota Denpasar dengan Kodim 1611/Badung.
 Diharapkan, dapat bermanfaat bagi masyarakat setempat untuk menata kehidupan pertanian di Desa Kesiman Kertalangu. 
 
Desa Kesiman Kertalangu merupakan desa budaya, desa wisata, dan tonggak Gong Perdamaian memiliki  lingkungan persawahan yang asri. Sehingga perlu dijaga dan dilestarikan supaya menjadi desa alami di tengah Kota Denpasar. 
 
"Inilah potret desa ditengah suasana kota besar yang ternyata mampu mempertahankan eksistensi lingkungannya. Program TMMD ke-109 ini sebagai bagian pendukung untuk penataannya," kata Kolonel Made Alit. 
 
Satgas TMMD mengerjakan pembangunan 2 unit jembatan (panjang 3 meter dan lebar 2 meter), dan melakukan perabatan jalan sepanjang 500 meter, lebar 2,40 meter (volume 600 meter kubik). Juga pembuatan senderan/deckker sepanjang 700 meter, lebar atas 0,40 meter, lebar bawah 0,80 meter, tinggi 2 meter (volume 593,04 meter). 
 
Termasuk kegiatan bedah rumah milik I Wayan Riki (panjang 6 meter, lebar 5 meter, tinggi 3 meter, dan volume 30 meter kubik). Dan rumah I Wayan Wardana (panjang 3,5 meter, lebar 5,5 meter, tinggi 3 meter, dan volume 19,25 meter kubik). 
 
"Semua pengerjaan sasaran fisik maupun nonfisik tuntas 100 persen. Terima kasih kepada seluruh personel Satgas yang bekerja maksimal dan dukungan masyarakat menunjukan kebersamaan dan kemanunggalan TNI dan rakyat selama pelaksanaan TMMD ini," jelas Dansatgas TMMD. 
wartawan
Djoko Moeljono
Category

4 Warisan Budaya Badung Lolos Menjadi WBTB, Kadisbud: Proteksi Budaya Lokal

balitribune.co.id | Mangupura - Empat warisan budaya yang diusulkan oleh Dinas Kebudayaan Badung tahun ini resmi ditetapkan menjadi Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) dalam Sidang Penetapan WBTB Indonesia Tahun 2025 di Jakarta, pada Jumat (10/10) lalu. Penetapan WBTB dinilai sebagai langkah strategis dalam proteksi budaya lokal.

Baca Selengkapnya icon click

Bupati Adi Arnawa Buka Badung Education Fair Tahun 2025

balitribune.co.id | Mangupura - Bupati Badung I Wayan Adi Arnawa beserta Ketua DPRD Badung I Gusti Anom Gumanti membuka Badung Education Fair Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Badung berkolaborasi dengan Komunitas Guru Penggerak Kabupaten Badung di Balai Budaya Giri Nata Mandala, Puspem Badung, Selasa (14/10).

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Walikota Jaya Negara Apresiasi Kerja Keras Petugas DLHK Wujudkan Kebersihan dan Penanganan Banjir

balitribune.co.id | Denpasar - Pemerintah Kota Denpasar memberikan apresiasi kepada Petugas Kebersihan Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Denpasar atas dedikasi dan kerja keras dalam optimalisasi penanganan kebersihan dan penanganan pasca banjir.

Baca Selengkapnya icon click

Bupati Satria Paparkan Penyusunan RTRW dan RDTR Kawasan Kota Semarapura di Kementerian ATR/BPN

balitribune.co.id | Semarapura - Bupati Klungkung, I Made Satria mengikuti Rapat Koordinasi Sinkronisasi Program Kementerian/Lembaga dalam Penyusunan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) dan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Semarapura - Tegal Besar - Goa Lawah di Hotel Mercure Jakarta, Selasa (14/10).

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Pemkab Klungkung Terima Naskah Hasil Pengawasan Inspektorat Provinsi Bali

balitribune.co.id | Semarapura - Wakil Bupati Klungkung, Tjokorda Gde Surya Putra, mewakili Bupati Klungkung, secara resmi menerima Naskah Hasil Pengawasan dari Inspektorat Provinsi Bali hari ini, Selasa (14/10). Penyerahan dilakukan serentak bersama tiga kabupaten/kota lainnya (Bangli, Tabanan, dan Gianyar) ini merupakan langkah penting dalam upaya peningkatan akuntabilitas pemerintah daerah.

Baca Selengkapnya icon click

Walikota Jaya Negara Hadiri Upacara Penyineban Karya Pedudusan Agung Mamungkah Ngenteg Linggih Tawur Balik Sumpah Puri Agung Jero Kuta

balitribune.co.id | Denpasar - Walikota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara menghadiri Penyineban Karya Padudusan Agung Mamungkah Ngenteg Linggih Tawur Balik Sumpah Makrama yang digelar Puri Agung Jro Kuta, Senin (13/10). 

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads
Bagikan Berita
news

Dikeluhkan Pelaku Usaha, Dewan Badung Siap Kaji Ulang Pajak Hiburan

Lorem, ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit. Aliquid, reprehenderit maiores porro repellat veritatis ipsum.