balitribune.co.id | Amlapura - Mengakhiri masa putaran kampanye yang ditetapkan oleh KPU Karangasem, Pasangan Calon (Paslon) Nomor Urut 2, I Gusti Ayu Mas Sumatri-I Made Sukerana (Massker) menutup rangkaian kampanye dengan menggelar acara tatap muka bersama para pengelingsir dadia, tokoh masyarakat dan tokoh adat Desa Gegelang dan Desa Antiga Kelod
balitribune.co.id | Mangupura - Peringatan Hari Disabilitas Internasional (HDI) merupakan bentuk penghargaan terhadap jasa, peran dan kemampuan para penyandang disabilitas, sekaligus momentum untuk menyelesaikan persoalan yang dihadapi para penyandang disabilitas.
balitribune.co.id | Mangupura - Dalam rangka mencegah dan menanggulangi Covid-19 serta mendukung pemulihan pariwisata di era new normal, Pemerintah Kabupaten Badung gencar menyosialisasikan penerapan Protokol Kesehatan (Prokes) sampai level masyarakat terbawah.