Gedung Retak-retak, Aktifitas Pelayanan Kembali di Gedung Lama
Balitribune.co.id | Bangli - Sudah sejak setahun lebih aktifitas pelayanan publik di Kantor Camat Tembuku kembali di lakukan di gedung lama. Pasalnya kondisi gedung yang baru mengalami keretakan di beberapa titik sudut bangunan pasca digunscang gempa beberpa waktu yang lalu.