Badung Kerahkan 4.650 Seniman dan "Perang Api" di Pembukaan PKB
BALI TRIBUNE - Pemkab Badung mulai menyiapkan duta untuk tampil dalam Pesta Kesenian Bali (PKB) ke-40 di Denpasar. Sebagai persembahan dalam pembukaan pawai PKB yang diselenggarakan di depan Monumen Perjuangan Rakyat Bali, Renon, pemerintah “gumi keris” rencananya menampilkan ritual perang api atau yang dikenal dengan “siat geni”.
Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 06/06/2018 - 23:58