Bali Tribune Page 6022 |

balitribune.co.id | Denpasar - Pengunjung di Kawasan Pura Uluwatu, Desa Pecatu, Kecamatan Kuta Selatan, Kamis (9/1) pukul 10.30 Wita dibuat geger oleh seorang bule yang diduga frustrasi dengan melakukan aksi terjun bebas di tebing Uluwatu. Bule perempuan tanpa identitas itu ditemukan tewas di bawah tebing sebelah barat Stage Kecak Uluwatu.

vulkanik

Gunung Agung Kembali Meletus PVMBG Ingatkan Pendaki Tidak Nekat

BALI TRIBUNE - Gunung Agung kembali meletus pada Kamis (11/1) sekitar pukul 18.15 Wita. Letusan dengan embusan asap dan kolom abu vulkanik bertekanan sedang dengan ketinggian mencapai 2.500 meter dari atas permukaan kawah tersebut cukup mengejutkan masyarakat utamanya warga yang tinggal di dekat zona merah radius 6 kilometer dari kawah Gunung Agung.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Fri, 01/12/2018 - 18:16

ilegal

Polisi Tangkap Pelaku Galian C Ilegal di Sungai Biluk Poh

BALI TRIBUNE - Aktivitas galian C di daerah aliran sungai (DAS) Sungai Biluk Poh, Lingkungan Biluk Poh Kangin, Kelurahan Tegalcangkring, Mendoyo akhirnya digerebek polisi.  Di lokasi yang merupakan sungai perbatasan antara Kelurahan Tegalcangkring dengan Desa Penyaringan ini polisi berhasil mengamankan sejumlah pelaku galian C ilegal beserta sejumlah barang bukti.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 01/12/2018 - 18:13

Tiongkok

Lagi, Puluhan WN Tiongkok Digerebek

BALI TRIBUNE - Mabes Polri bersama tim CTOC Polda Bali menggerebek empat rumah masing-masing di wilayah Denpasar dan di Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Kamis.

Hasilnya, petugas mengamankan 68 orang warga negara Tiongkok. Selain itu, ada warga negara Malaysia dan warga negara Indonesia juga ikut diamankan. Hingga berita ini ditulis, mereka masih menjalani pemeriksaan secara intensif di Direktorat Sabhara Polda Bali.

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Fri, 01/12/2018 - 18:11

Sudhi Wadani

Beralih Agama, Puluhan Warga Non-Hindu Jalani Ritual Sudhi Wadani

BALI TRIBUNE - Untuk menjadikan seseorang beralih agama maka beberapa syarat harus dipenuhi. Tidak terkecuali ketika beralih agama sebagai Pemeluk Agama Hindu maka salah satu syarat penting yang mesti dijalani adalah, melaksanakan ritual Sudhi Wadani.


Demikian diungkapkan Ketua PHDI Bangli, I Nyoman Sukra ,Rabu (10/1) kemarin. Kata mantan Kadisdikpora Bangli ini, untuk prosesi upcara sudhi wadani disaksikan  dan disahkan oleh PHDI Bangli.

Pakraman | Submitted by contributor on Thu, 01/11/2018 - 22:10

bantuan

BK3S Bantu Anggota PP POLRI Kursi Roda

BALI TRIBUNE - Ketua BK3S Provinsi Bali Ny. Ayu Pastika memberikan bantuan kursi roda kepada salah satu anggota keluarga besar Persatuan Purnawirawan Kepolisian Republik Indonesia (PP POLRI) disela acara ramah tamah Gubernur Bali Made Mangku Pastika dengan keluarga besar PP POLRI di Rumah Jabatan Gubernur Bali, Jayasabha, Denpasar, Rabu (10/1) kemarin.

Pakraman | Submitted by contributor on Thu, 01/11/2018 - 22:10

IODI

Tiga Kategori Dansa Baku Digarap Akhir Januari

BALI TRIBUNE - Tiga Kategori/nomor dansa baku untuk PON Papua XX/2020 akhirnya digarap mulai akhir Januari. Lokasi pembuatan standar untuk gerakan baku tersebut akan dilakukan di Malang, Jawa Timur.

"Penggarapan ini sebagai tindak lanjut peleburan 15 kategori yang dipertandingkan di PON Papua. Dimana, dari 15 yang dipertandingkan itu, 3 di antaranya memang gerakan standar baku," ucap Sekjen PP IODI, Ni Made Suparmi di Denpasar Rabu (10/1).

Olahraga | Submitted by contributor on Thu, 01/11/2018 - 22:07

regenerasi

TI Badung Kontingen Terbesar di Ajang BNN Cup

BALI TRIBUNE - Pengurus Kabupaten Taekwondo Indonesia (TI) Badung sebagai tuan rumah kejuaraan berlebel BNN Cup 2018 dipastikan akan mengutus sekitar 750 lebih taekwondoin dan akan menjadi kontingen paling besar di kejuaraan yang dihelat di GOR Purna Krida Kerobokan, 16-18 Februari mendatang.

Olahraga | Submitted by contributor on Thu, 01/11/2018 - 22:06