Tak Bisa Bentuk Satu Fraksi, Nasdem Kembali Merapat ke PDIP?
balitribune.co.id | Denpasar - Hasil pemilihan umum untuk DPRD Denpasar sudah diplenokan KPU Denpasar di Hotel Prime Plaza Sanur Denpasar, Senin (6/5) malam. Dari hasil tersebut, sejumlah partai yang berhasil lolos ke legislatif terjadi perubahan.