Bali Tribune Page 6772 |

balitribune.co.id | SingarajaKisruh dugaan pencaplokan tanah negara di kawasan Bukit Ser Banjar Dinas Yeh Panas Desa Pemuteran Kecamatan Gerokgak memasuki babak baru. Hal ini setelah Sat Pol PP Pemkab Buleleng menerbitkan surat penghentian pembangunan sebuah vila yang terletak di atas lahan yang diduga melanggar ketentuan yang ada. Hanya saja pascaperintah penghentian kegiatan pembangunan masih terlihat ada sejumlah buruh yang masih bekerja di vila tersebut.

partai gerindra

Partai Gerindra Tolak Reklamasi Teluk Benoa

Denpasar, Bali Tribune

Polemik reklamasi di kawasan perairan Teluk Benoa, terus berlanjut. Setelah 39 desa adat menyatakan menolak megaproyek tersebut, giliran partai politik menyatakan sikap. Partai Gerindra yang menjadi partai pertama yang menegaskan sikapnya menolak reklamasi Teluk Benoa. Penolakan ini bahkan disampaikan langsung oleh DPP Partai Gerindra di Jakarta.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Mon, 10/17/2016 - 10:48

partai golkar

Survei Kecil, Jangan Mimpi Jadi Cagub

Denpasar, Bali Tribune

Ketua Umum DPP Partai Golkar, Setya Novanto, mengharapkan agar pada Pilgub Bali 2018 mendatang, ‘beringin’ bisa mengusung kadernya sendiri sebagai calon gubernur (Cagub). Jauh-jauh hari, Novanto telah memberi peringatan kepada Ketua DPD Partai Golkar Provinsi Bali, Ketut Sudikerta, yang ingin ikut bertarung pada suksesi kepemimpinan di Pulau Dewata ini.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Mon, 10/17/2016 - 10:47

olahraga

Danrem 163/WSA Siapkan Piala Tetap

Denpasar, Bali Tribune

Komandan Korem 163/WSA Kol. Inf Nyoman Cantiasa menyiapkan piala tetap bagi pemenang di kelas sport dan trial sampai dengan 250 cc pada Kejurnas Grass Track Putaran IV Region III Bali-NTB-NTT, di Sirkuit Jatimas Bengkala Buleleng, 22-23 Oktober mendatang.

Olahraga | Submitted by contributor on Mon, 10/17/2016 - 10:42