DPRD Bangli Gelar FGD
BALI TRIBUNE - DPRD Bangli menggelar Forum Group Discussion (FGD), dengan mengahadirkan pelaku usaha dalam hal ini petani, akademisi, kaitanya dengan Ranperda Perlindungan dan Pemberdayaan Petani. Banyak masukan yang disampaikan oleh perwakilan petani dalam FGD yang digelar di kantor DPRD Bangli, Jumat (25/5). Ranperda Perlindungan dan Perberdayaan Petani masih terus digodok sehingga nanti Perda yang dihasilkan bisa optimal.