Sebar Benih Ikan di Kelompok Budidaya Ikan Desa Babahan Penebel
balitribune.co.id | Tabanan - Sebagai Upaya dalam Pembinaan Kemandirian Masyarakat, Kodim 1619/Tabanan menggelar kegiatan Bakti Kemandirian Masyarakat Tahun 2021, di Kelompok Budidaya Ikan Mina Lagas Mesari, di Subak Jambelangu, Banjar Bolangan, Desa Babahan, Kecamatan Penebel, Rabu (24/11/2021).