Hukum & Kriminal | Page 207 | Bali Tribune
Bali Tribune, Sabtu 27 Juli 2024

Lima WNA Ditangkap Bawa Narkoba

BALI TRIBUNE - Petugas Bea Cukai Ngurah Rai Bali menggagalkan penyelundupan 7,7 kilogram sediaan narkoba yang diduga untuk pesta malam tahun baru. Barang terlarang senilai Rp 10 miliar lebih itu hasil penangkapan terhadap lima orang warga asing (WNA).
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Fri, 12/14/2018 - 20:04

Hakim Diomeli Terdakwa Penampar Petugas

BALI TRIBUNE - Kesabaran majelis hakim diketuai Esthar Oktavi didampingi Novita Riama dan Engeliky Handajani Day, benar-benar diuji dalam sidang lanjutan kasus penamparan petugas Imigrasi Bandara Ngurah Rai dengan terdakwa Auj-E Taqaddas, perempuan asal Inggris, Rabu (12/12), di Pengadilan Negeri Denpasar. 
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Thu, 12/13/2018 - 18:18

Tajen Digerebek, Bebotoh Lari Tinggalkan Ayam Aduan

Tajen Digerebek, Bebotoh Lari Tinggalkan Ayam Aduan
 
DENPASAR - Arena tajen di Jalan Tukad Oos digerebek Polda Bali, Rabu (12/12/2018) malam. Arena tajen di kawasan Renon ini yang disasar Dit Sabhara Polda Bali ini memang beroperasi pada malam hari.
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Thu, 12/13/2018 - 04:04

Driver Ojek Online Ditikam

BALI TRIBUNE -  Seorang driver ojek online alias ojol bernama Erwin Umar Kristanto (40) menjadi korban penusukan di Jalan Taman Pancing Timur, tepatnya di sekitaran Pura Tanah Kilap, Pemogan, Denpasar Selatan, Selasa (11/12) pukul 02.00 Wita oleh orang tidak dikenal.
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Wed, 12/12/2018 - 23:04

Hakim Ganjar Sejoli Kurir Sabu 5 Tahun Penjara

BALI TRIBUNE - Buyar sudah rencana pernikahan yang dirancang pasangan kekasih muda, Wahyudi Alexi (25) dan Siswati (23). Keduanya harus menjalani hukuman sebagai narapina kasus di Lapas Kerobokan, Badung. Itu setelah majelis hakim memvonis keduanya masing-masing dengan pidana penjara selama 5 tahun dan denda sebesar Rp 1 miliar subsidair 3 bulan kurungan. 
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Wed, 12/12/2018 - 22:47

Tersangka Kasus Pengadaan Instalasi Biogas Ditahan

BALI TRIBUNE - Kejaksaan Negeri (Kejari) Klungkung akhirnya Selasa (11/12) sore menahan dua tersangka kasus pengadaan instalasi biogas di Nusa Penida tahun 2014, I Gede Gita Gunawan dan Made Catur Adnyana.
 
Sedangkan istri dari Gita Gunawan, Tiarta Ningsih tidak ditahan lantaran sedang sakit. Ia kini sedang menjalani perawatan di Rumah Sakit Permata Hati, Klungkung.
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Wed, 12/12/2018 - 22:43

Oknum Wartawan Bobol Kartu Kredit

 
BALI TRIBUNE - Seorang oknum wartawan televisi nasional bernama Adi Gunawan Saputra (29) dibekuk anggota Satuan Reskrim Polresta Denpasar di tempat kosnya Jalan Pulau Adi Nomor 5, Banjar Pedungan, Denpasar Selatan (Densel), Sabtu (8/12) pukul 03.00 Wita. Pria asal Palembang ini diduga melakukan tindak pidana pencurian dan pembobolan kartu kredit BCA milik korban Sunjoto Widjaja (52).
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Tue, 12/11/2018 - 22:01

Gunakan Celurit, Preman Tebas Anggota TNI

BALI TRIBUNE - Aksi preman satu ini tergolong nekat. Bernama Putu Mangku Padang alias Doglas (44), preman asal  Kelurahan Banjar Tegal, Buleleng ini seperti tak mengenal takut. Seorang anggota TNI berinisial MY menjabat Bhabinsa Desa Giri Mas, Kecamatan Sawan ditebas dengan menggunakan celurit, Sabtu (8/12) lalu.
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Tue, 12/11/2018 - 21:51

Kurir Sabu Jaringan Lapas Dituntut 6 Tahun

BALI TRIBUNE - Liesyanie Triariesta Z.L (50), tak bisa lagi menghindar dari jeratan hukum setelah dirinya terlibat dalam peredaran narkotika jenis sabu jaringan Lapas Kerobokan. Oleh jaksa penuntut umum (JPU), perempuan asal Jakarta ini dituntut harus mempertanggung jawabkan perbuatannya dengan pidana penjara selama 6 tahun. 
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Mon, 12/10/2018 - 19:01

Jelang Pergantian Tahun, Polisi Amankan 700 Butir Ekstasi

BALI TRIBUNE - Tim gabungan Dit Res Narkoba dan Satgas CTOC Polda Bali menggagalkan peredaran narkoba jenis sabu dan ekstasi jelang malam tahun baru. Dua pengedar narkoba asal Jawa Timur, Tommi Yang Jaya (34) dan Sony (28) diamankan polisi beserta barang bukti berupa 700 butir ekstasi dan 501 gram sabu.
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Sat, 12/08/2018 - 18:19