Belum Genap Tiga Bulan,Kontribusi Penjualan New Hilux diAuto2000 Denpasar Meningkat Hingga 15 %
Balitribune.co.id | Toyota New Hilux resmi diperkenalkan ke Bali secara virtual pada 10 Oktober 2020. Dan sejak diperkenalkan kehadiran Toyota New Hilux rupanya sangat diminati konsumen Denpasar.Belum genap tiga bulan, mobil ini mampu meningkatkan kontribusi penjualan di Auto2000 cabang Denpasar meningkat.