Badung Denpasar | Page 639 | Bali Tribune
Bali Tribune, Sabtu 01 Februari 2025

Prioritaskan Perbaiki Sekolah Rusak

balitribune.co.id | Mangupura - Sekolah yang rusak akibat gempa, Selasa (16/7) akan mendapat prioritas penanganan. Hal itu disampaikan kepala Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga (Disdikpora) Badung I Ketut Widia Astika menyikapi sejumlah sekolah rusak pasca gempa, Rabu (17/7) kemarin.
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 07/18/2019 - 12:39

Dua Perampok Rusia Diadili

balitribune.co.id | Denpasar - Dua dari lima warga negara Rusia yang diduga melakukan perampokan Money Changer (tempat penukaran uang)  di Jl Pratama No  36 XY, Lingkungan Teroro, Benoa, Kuta Selatan, Badung, mulai menjalani sidang di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, Rabu (17/7). Mereka adalah Georii Zhukov (40) dan Robert Haupt (42). 
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 07/18/2019 - 12:35

Oknum Perwira dalam Video Mesum Terancam Dipecat

balitribune.co.id | Denpasar - Oknum Perwira Polda Bali berinisial IWDS yang diduga di dalam video mesum bersama selingkuhannya, terancam pemecatan. Kepastian ini disampaikan Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol Hengky Widjaja saat ditemui bali tribune seusai acara tatap muka dengan wartawan di Denpasar, Rabu (17/7).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 07/18/2019 - 12:08

Digoyang Gempa, Rumah Reot Jero Made Taman Nyaris Ambruk

balitribune.co.id | Mangupura - Jero Made Taman, lansia berumur 70 tahun, dibuat gemetar oleh bencana gempa berkekuatan 6.00 magnitudo yang mengguncang Bali, Selasa (16/7) pagi. Beruntung dia bisa menyelamatkan diri dari runtuhan sebagian bangunan rumahnya yang roboh.
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 07/17/2019 - 15:50

Ribuan Ikan Lemuru Terdampar di Pantai Batu Bolong

balitribune.co.id | Mangupura - Ribuan ikan lemuru, Senin (16/7) malam, tiba-tiba terdampar di Pantai Batu Bolong, Mengwi. Fenomena keluarnya ribuan ikan ini sontak membuat geger warga sekitar. Bahkan warga yang berbondong-bondong memungguti ikan berjubel di bibir pantai viral di media sosial.
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 07/17/2019 - 15:46

Gempa Rusak Puluhan Bangunan

balitribune.co.id | Mangupura - Gempa bumi berkekuatan 6,00 magnitudo yang menggoyang Bali, Selasa (16/7) kemarin, menyebabkan puluhan bangunan rusak di Kabupaten Badung. Kerusakan terparah dan terbanyak terjadi di wilayah Badung Selatan. Syukurnya gempa tidak sampai menimbulkan korban jiwa, namun kerasnya getaran sempat membuat warga panik.
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 07/17/2019 - 15:25

Tabrak Truk Parkir, Mobil Terguling

balitribune.co.id | Denpasar -  Kecelakaan terjadi di Jalan Mahendradata Denpasar, Senin (15/7) pukul 21.39 Wita antara mobil yang dikendarai I Wayan Januardi (25), warga asal Jalan Gunung Salak Denpasar. Akibat kejadian itu, sopir dan penumpang mengalami luka-luka.
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 07/17/2019 - 15:22