Badung Denpasar | Page 940 | Bali Tribune
WORKSHOP

Pemkot Gelar Workshop Pengelolaan Sampah

BALI TRIBUNE - Berbagai upaya dilakukan Pemkot Denpasar untuk mewujudkan Denpasar bersih dan hijau. Mewujudkan hal tersebut dibutuhkan peran serta seluruh komponen masyarakat. Peningkatan partisipasi ini dilakukan Pemkot di bawah Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLKH) menyelenggarakan kegiatan Workshop Gerakan Wajib Pengelolaan Sampah Kamis (15/6) di Graha Sewaka Dharma Lumintang.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 06/16/2017 - 20:15

Presiden

Gubernur Pastika Sampaikan Usulan Pembangunan

BALI TRIBUNE - Gubernur Bali Made Mangku Pastika menghadiri Rapat Terbatas Kabinet di Kantor Presiden RI, Jakarta, Rabu (14/6). Rapat Terbatas (Ratas) dipimpin Presiden Joko Widodo membahas Evaluasi Pelaksanaan Proyek Strategis Nasional (PSN) dan Program Prioritas Provinsi Bali.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 06/16/2017 - 20:15

Kolonel Inf J Hotman Hutahaean, SSos.

“Buka Puasa Kebangsaan” Undang 6 Ribu Orang

BALI TRIBUNE - Dalam suasana bulan suci Ramadhan 1438 H yang diyakini umat Muslim di seluruh dunia sebagai bulan yang penuh berkah, Kodam IX/Udayana akan menggelar acara “Buka Puasa Kebangsaan” dengan menghadirkan 6.000 orang dari berbagai elemen masyarakat, pejabat pemerintahan, TNI, Polri, akademisi, kalangan swasta, media, tokoh agama, tokoh adat, tokoh masyarakat, ormas dan masyarakat umum, termasuk wisatawan mancanegara pada Selasa (20/6) di Garuda Wisnu Kencana (G

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 06/16/2017 - 20:14

Bandara

Manajemen Bandara Ngurah Rai Gelar Buka Puasa Bersama

BALI TRIBUNE - Sadar pentingnya hubungan dan koordinasi yang baik antara Angkasa Pura I dengan para stakeholder-nya, Manajemen Bandara I Gusti Ngurah Rai selenggarakan Media Gathering yang dilanjutkan dengan Buka Puasa Bersama komunitas bandara. Kedua kegiatan ini dilaksanakan di lokasi yang sama yaitu di The Patra Jasa Resort & Villa, Kuta, Kamis (15/6).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 06/16/2017 - 19:57

Lebaran

Ngurah Rai Siagakan 369 “Extra Flight”

BALI TRIBUNE - Pengelola Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai menyiagakan Posko Monitoring Angkutan Lebaran 1438 H/2017 M guna mengantisipasi peningkatan jumlah penumpang saat libur Lebaran. Posko Lebaran yang berlokasi di area publik terminal domestik ini berlangsung selama 26 hari terhitung 15 Juni 2017 hingga 11 Juli 2017.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 06/16/2017 - 19:52

Kadiskop

Menyusul Temuan Makanan Berisi Boraks di Dalung, BPOM Turun ‘Lapangan’

BALI TRIBUNE - Dinas Koperasi, UKM dan Perdagangan Badung terus memantau pedagang makanan di wilayah Badung. Itu menyusul adanya temuan penjualan makanan buka puasa atau takjil mengandung boraks di kawasan Dalung Permai, Kuta Utara, Badung, Selasa (13/6). Selain "mempelototi" pedagang makanan, instansi ini juga gencar melakukan sidak parsel menjelang Hari Raya Ramadhan.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 06/15/2017 - 19:55

perampasan

Polsek Kuta Amankan Dua Tersangka Perampasan Mobil

BALI TRIBUNE - Adanya pelaporan tentang kasus perampasan mobil salah satu anggota Perkumpulan Taksi Online Bali (PTOB) I Putu Bagus Sugiantara (23) yang terjadi di Depan Boshe Night Club, Jalan By Pass Ngurah Rai, Kuta pada Minggu dini hari (11/6) sekitar pukul 02.00 wita. Pihak Polsek Kuta langsung bereaksi cepat, hasilnya dua tersangka berhasil diamankan dan digelar kemarin, Rabu (14/6) di Mapolsek Kuta.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 06/15/2017 - 19:54

E-KTP

Cetak E-KTP Cukup di Kantor Camat

BALI TRIBUNE - E-KTP atau sebutan Kartu Tanda Penduduk secara elektronik sekarang bisa dicetak di masing-masing kecamatan di Badung. Itu menyusul dilengkapinya 6 kecamatan di gumi keris dengan mesin cetak.
Kendati stok blanko masih minim dan pelayanan E-KTP masih belum optimal, setidaknya warga cukup mudah dengan langsung menuju ke kantor camat masing-masing wilayah.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 06/15/2017 - 19:53

Polantas

Polisi Tindak Kendaraan Pribadi Bersirene

BALI TRIBUNE  - Tindakan tegas dilakukan Direktorat Lalu Lintas Polda Bali. Selasa (13/6) lalu. Personel Patroli Jalan Raya (PJR) menindak kendaraan pribadi memasang sirene dan rotator di Jalan Sunset Road Kuta, Jalan By-Pass Ida Bagus Mantra dan di Jalan WR Supratman Denpasar.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 06/15/2017 - 19:49

Road Map

Denpasar Jadi Pilot Project Reformasi Birokrasi

BALI TRIBUNE - Road Map Reformasi Birokrasi Pemkot Denpasar Tahun 2013-2017 Berbasis Kearifan Lokal dan Budaya Unggulan. Hal ini berdasarkan Peraturan Walikota No. 39 Tahun 2013 yang merupakan tindak lanjut dari Peraturan Presiden (Perpres) No. 81 Tahun 2010 Tentang Grand Design Reformasi Birokrasi 2010-2025.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 06/15/2017 - 19:43