Tahun Baru, Kapolda Berbaur Dengan Warga di Kuta
BALI TRIBUNE - Kapolda Bali, Irjen Pol. Dr. Petrus Reinhard Golose bersama Wakapolda Bali Brigjen Pol. Drs. I Gede Alit Widana, S.H., M.Si., Ketua Bhayangkari Daerah Bali Ny. Barbara Golose dan Pejabat Utama Polda Bali merayakan pergantian tahun, dari tahun 2017 ke 2018 di Jalan Pantai Kuta, Badung tepatnya di depan Beachwalk Shopping Center.
Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 01/02/2018 - 20:07