Pariwisata & Budaya | Page 172 | Bali Tribune
Pasar oleh-oleh

Grosir Oleh-oleh Bali Diburu Turis di Areal PKB

BALI TRIBUNE - ADA yang menarik dari sejumlah stand PKB di tahun 2017 ini. Kini pengunjung bisa menikmati harga super murah dari semua bentuk grosir oleh-oleh Bali yang diinginkan cukup dengan mengunjungi satu tempat distand grosir oleh-oleh Bali.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Tue, 06/20/2017 - 21:26

FESTIVAL

Festival Lampion Meriahkan Pulau Peninsula

BALI TRIBUNE - GUNA menarik minat wisatawan mancanegara (wisman) datang ke Bali, pengelola kawasan wisata (Indonesia Tourism Development Corporation/ITDC) mengemas berbagai kegiatan wisata. Selain Nusa Dua Fiesta, ITDC membuat event Nusa Dua Light Festival atau Festival Lampion.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Sat, 06/17/2017 - 16:02

Spa

Badung Target 50 Persen Usaha Spa Tersertifikasi

BALI TRIBUNE - MESKI Pulau Bali telah dijadikan destinasi wisata spa oleh Kementerian Pariwisata RI, namun masih banyak usaha spa yang belum mengurus Tanda Daftar Usaha Pariwisata (TDUP).

Kabid Sarana Pariwisata Dinas Pariwisata Badung, Ngakan Putu Triariawan menyebutkan dari sekitar 200 spa yang terdata di Kabupaten Badung hanya 29 spa sudah memiliki TDUP dan 9 usaha spa telah tersertifikasi.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Sat, 06/17/2017 - 16:00

Wakatobi

Destinasi Wakatobi Digemari Wisatawan Domestik

BALI TRIBUNE - Negara Indonesia memiliki sejumlah destinasi wisata unggulan untuk menarik kedatangan wisatawan mancanegara (wisman). Tidak hanya Bali, negeri yang mempunyai ribuan pulau, berbagai suku adat dan budaya ini turut meramaikan pasar industri pariwisata dunia dengan menghadirkan bermacam aktivitas wisata. Salah satunya destinasi wisata Wakatobi yang terletak di Provinsi Sulawesi Tenggara.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Thu, 06/15/2017 - 20:23

Malaysia

Bali Masih Destinasi Favorit Wisman Malaysia

 BALI TRIBUNE - Tour operator (TO) Malaysia berkomitmen semakin mempromosikan dan memperkenalkan destinasi wisata Bali kepada warga Malaysia. Hal itu dikarenakan saat ini Bali menjadi salah satu destinasi atau tujuan wisata favorit bagi masyarakat Malaysia. Demikian disampaikan Managing Director Fun Holiday Tours & Travel yang berbasis di Kinabalu-Malaysia, Connie Chong di Badung beberapa waktu lalu.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Thu, 06/15/2017 - 20:23

Labuan Bajo

10 Tujuan Wisata Baru di Dedikasikan di Ajang BBTF 2017

BALI TRIBUNE - “MEET, Connect and Explore The Archipelago” merupakan tema yang diangkat dalam penyelenggaraan Bali and Beyond Travel Fair 2017 (BBTF), sebuah eksibisi pariwisata terbesar di Indonesia. Kegiatan tahunan ini diselenggarakan di Bali Nusa Dua Convention Center mulai dari tanggal 7 – 10 Juni 2017 dengan Sumatera Selatan bertindak sebagai tuan rumah.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Tue, 06/13/2017 - 20:16

Tarian joged Bumbung

Selain Kawasan Nusa Dua, ITDC Promosikan Mandalika Lombok

BALI TRIBUNE - EVENT promosi pariwisata berskala internasional Bali and Beyond Travel Fair tahun 2017 ini ditutup dengan Farewell Party yang diikuti 196 pembeli dari tour operator (TO) luar negeri dan 188 penjual (industri pariwisata) dalam negeri di Sikut Satak, Indonesia Tourism Development Center (ITDC) Nusa Dua, Badung, Sabtu (10/6) malam.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Tue, 06/13/2017 - 20:16

Pertemuan

Kemenpar, Pembuatan Brand Bali Mengacu Lima Kekuatan

BALI TRIBUNE - GUBERNUR Bali, Made Mangku Pastika memberi apresiasi terhadap destination brand yang dibuat Kementerian Pariwisata RI untuk Bali. Hal ini disampaikannya saat menerima Deputi Bidang Pengembangan Pemasaran Pariwisata Mancanegara Kementerian Pariwisata RI, I Gde Pitana di ruang kerjanya, Kantor Gubernur Bali, Denpasar, Jumat (9/6).

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Sat, 06/10/2017 - 13:42

kuliner

Lewat Kuliner Gaet Kunjungan Turis Denmark

BALI TRIBUNE - KULINER dan budaya Indonesia sukses membius Explore The World With Aarhus 2017 di Aarhus City, Jutland, Denmark pada 2-3 Juni 2017 lalu. Selain Indonesia, negara-negara lain yang berpartisipasi antara lain Thailand, Ghana, Burkina Faso, Venezuela, dan negara-negara anggota Uni Eropa.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Thu, 06/08/2017 - 20:10