Badung Denpasar | Page 31 | Bali Tribune

Sejumlah Seniman Menerima Penghargaan Seni Kerti Budaya dari Pemkab Badung

balitribune.co.id | MangupuraSejumlah seniman di Kabupaten Badung menerima penghargaan Seni Kerti Budaya dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Badung. Penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi dan dukungan kepada para seniman yang telah melestarikan seni dan budaya Bali khususnya yang ada di Kabupaten Badung. 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sun, 11/19/2023 - 14:01

Serah Terima Pataka I Gusti Ngurah Rai, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Ingatkan Nilai-Nilai Perjuangan Puputan Margarana

balitribune.co.id | Mangupura – Napak Tilas Pataka/Panji-Panji dan Surat Sakti Pahlawan Nasioanl Brigjen TNI (Anumerta) I Gusti Ngurah Rai sebagai bagian dari rangkaian peringatan Hari Puputan Margarana yang diperingati setiap tanggal 20 November dan Peringatan Hari Pahlawan 10 Nopember 2023, Sabtu (18/11).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sun, 11/19/2023 - 13:55

Pemkot Denpasar Gelar Sarasehan Serangkaian Peringatan Puputan Margarana Ke-77

balitribune.co.id | Denpasar - Usai menggelar apel pada Peringatan Puputan Margarana pada Jumat (17/11) pagi, di hari yang sama Pemerintah Kota Denpasar pada petang harinya, mengadakan kegiatan Sarasehan yang direfleksikan sebagai  semangat juang I Gusti Ngurah Rai dan pahlawan lainnya, 77 tahun silam pada peristiwa Puputan Margarana, dalam mempertahankan harga diri dan kehormatan bangsa pasc

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sun, 11/19/2023 - 13:47

Sekda Alit Wiradana Buka Pegelaran Budaya Renon Festival

balitribune.co.id | DenpasarPagelaran Budaya Renon Festival dibuka Sekda Kota Denpasar, IB. Alit Wiradana mewakili Walikota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara ditandai dengan pemukulan gong dan pelepasan balon ke udara, Sabtu Sore, (18/11) di Pertigaan Jalan Tukad Bilok dan Jalan Balian, Renon.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sun, 11/19/2023 - 13:28

Bupati Giri Prasta Apresiasi Dewan Terkait Ranperda Untuk Kepentingan dan Kesejahteraan Masyarakat

balitribune.co.id | MangupuraSehubungan dengan telah ditandatanganinya persetujuan bersama atas beberapa Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) meliputi Ranperda Tentang APBD Badung Tahun Anggaran 2024, Ranperda Tentang Penyelenggaraan Bangunan Gedung, Ranperda Tentang Data Dasar Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Berbasis Data Desa Presisi, Ranperda

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 11/15/2023 - 18:44

Dinas Perikanan Badung Gelar Penebaran/Retocking Ikan di Perairan Umum

balitribune.co.id | Mangupura - Demi melestarikan ikan-ikan yang ada di saluran irigasi, Pemerintah Kabupaten Badung melalui Dinas Perikanan melaksanakan Penebaran Ikan di perairan umum (Restocking). Kegiatan diselenggarakan di Taman Saring Gading, Br. Petang Tengah, Desa Petang, Selasa (14/11).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 11/15/2023 - 16:32