Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan.

Diterjang Banjir, Belasan Rumah Terendam

Bali Tribune / BANJIR - Nampak banjir di Desa Ulakan merendam rumah warga

balitribune.co.id | Amlapura - Hujan lebat yang mengguyur wilayah Kabupaten Karangasem saat ngembak geni atau saat akhir perayaan Nyepi, Senin (15/3/2021) menyebabkan terjadinya banjir di Banjar Tengah, Desa Ulakan, dan di Banjar Labuhan, Desa Antiga, Kecamatan Manggis, Karangasem. Banjir ini terjadi sekitar pukul 15.00 Wita, dimana sebelumnya terjadi hujan yang sangat lebat selama hampir empat jam yang menyebabkan aliran air dari arah bukit yang berada di sebelah utara kedua wilayah yang terkena banjir ini sangat deras sehingga memicu terjadinya banjir.

Sejumlah warga di lolaksi kejadian menyebutkan, ketinggian air bahkan sempat hampir mencapai pinggang orang dewasa. Di Banjar Tengah, Desa Ulakan, sejumlah kios yang berada di jalur utama Karangasem-Denpasar, terendam banjir. Kejadian banjir yang terjadi secara tiba-tiba ini cukup membuat warga setempat panik dan langsung berupaya menyelamatkan barang-barang elektronik mereka seperti TV dan tempat tidur mereka.

Berdasarkan informasi yang dihimpun media ini di lokasi kejadian, satu bangunan rumah milik I Nyoman Nyanika, warga Banjar Tengah, Desa Ulakan, bagian tembok penyengkernya ambruk dua bagian karena tidak kuat terjangan banjir dengan debit air yang cukup besar. Sedangkan lebih dari enam rumah terendam banjir.

“Airnya dari bukit di utara itu cukup besar hingga akhirnya sebagian rumah warga disini terendam banjir. Tembok rumah saya jebol dan satu bangunan saka empat milik saya juga ambruk oleh terjangan banjir,” ungkap Nyoman Janika, sembari menyebutkan jumlah kerugian yang dideritanya sekitar Rp. 50 Juta. Tidak hanya merendam sebagian rumah warga, ketinggian banjir yang menerjang tersebut juga mengakibatkan kantor Balai Penyuluh Pertanian (BPT) Dinas Pertanian Karangasem, ikut tewrendam banjir setinggi pinggang orang dewasa.

Banjir juga merendam sejumlah rumah di Banjar Labuan, Desa Antiga, Kecamatan Manggis. Namun ini tidak berlangsung lama, karena sekitar dua jam kemudian banjir surut dan menyisakan genangan lumpur tebal di rumah warga yang terendam banjir. Warga pun berusaha untuk membersihkan lumpur agar rumah mereka bisa langsung ditempati.

wartawan
Husaen SS.
Category

Ny. Mas Parwata Hadiri Puncak HKG PKK ke-53 di Samarinda, Perkuat Komitmen Wujudkan Keluarga Sejahtera

balitribune.co.id | Amlapura - Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Karangasem, Ny. Mas Parwata, menghadiri Puncak Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-53 dan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) X PKK Tahun 2025, yang digelar di GOR Segiri dan Convention Hall Sempaja, Samarinda, Kalimantan Timur, Rabu (9/7).

Baca Selengkapnya icon click

Hari Keluarga Nasional ke-32 Provinsi Bali, Pentingnya Keluarga Tangguh untuk Indonesia Maju

balitribune.co.id | Denpasar - Puncak peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-32 Tingkat Provinsi Bali dijadikan momentum untuk memperkuat peran keluarga dalam membentuk generasi unggul menuju Indonesia Emas 2045. Generasi muda diminta harus siapkan mental sebelum menikah. Permintaan ini disampaikan Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setda Provinsi Bali, Luh Ayu Aryani mewakili Sekda Provinsi Bali.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Vakum 40 Tahun, Kini Sanggar Seni Tindak Alit Banjar Sengguan Ngelawang di PKB Tahun 2025

balitribune.co.id | Mangupura - Sanggar Seni Tindak Alit dari Banjar Sengguan, Kelurahan Sempidi, Kecamatan Mengwi, tampil apik dalam gelaran Parade Ngelawang Pesta Kesenian Bali (PKB) ke-47 pada Sabtu (12/7).

Duta Kabupaten Badung ini membawakan pertunjukan bertajuk "Nangiang Warih". Tema ini diangkat sebagai wujud penghormatan terhadap warisan leluhur dan kebangkitan kembali sekaa barong yang sempat vakum selama lebih dari 40 tahun.

Baca Selengkapnya icon click

Sekaa Gong Wira Agra Kusuma Duta GKD Kabupaten Badung Menghidupkan Sejarah Desa Blahkiuh di PKB 2025

balitribune.co.id | Mangupura - Sejarah Desa Blahkiuh di Kecamatan Abiansemal, Badung, menggema di Pesta Kesenian Bali ke XLVII tahun 2025 lewat penampilan Sekaa Gong Wira Agra Kusuma, Desa Blahkiuh di panggung terbuka Ardha Candra, Art Center, Denpasar, pada Sabtu (11/7). Sekaa Gong Kebyar Dewasa (GKD) duta Kabupaten Badung dalam penampilannya berada satu panggung dengan Sekaa Gong Duta Kabupaten Buleleng.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Hari Koperasi ke-78, Pemkot Denpasar Komitmen Perkuat Ekonomi Kerakyatan

balitribune.co.id | Denpasar - Pemerintah Kota Denpasar melalui Dinas Koperasi (Diskop) UMKM Kota Denpasar memperingati Hari Koperasi ke-78 dengan menggelar apel peringatan pada Sabtu (12/7) di kantor setempat.

Bertindak sebagai Inspektur Upacara Kepala Dinas Koperasi UMKM Kota Denpasar, Dr. I Dewa Made Agung, SE., M.Si., dan dihadiri oleh perwakilan Dekopinda Kota Denpasar serta seluruh staf dinas.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads
Bagikan Berita
news

Dikeluhkan Pelaku Usaha, Dewan Badung Siap Kaji Ulang Pajak Hiburan

Lorem, ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit. Aliquid, reprehenderit maiores porro repellat veritatis ipsum.