
ASTRA Motor Bali bersama dengan seluruh jaringan bengkel resmi sepeda motor Honda wilayah Bali serentak mengkampanyekan Program “Ayo Ke AHASS”. Ini merupakan program untuk mengajak masyarakat Bali meningkatkan kesadaran konsumen akan pentingnya menjaga kondisi sepeda motor dengan melakukan perawatan motor secara rutin.
DALAM rangka menjaring wakil Bali ke ajang kompetisi nasional antar komunitas klub motor Honda, Astra Motor Bali (AMB) beberapa waktu lalu menggelar regional kompetisi Honda Community Bali (HCB).
MESKIPUN proses distribusi baru akan dimulai Agustus nanti, saat ini pemesanan Toyota Sienta sudah dibuka. Demikian disampaikan Regional Manager Agung Toyota wilayah timur dan Kepri, Rosali Sinarta, kepada awak media di Bali, beberapa waktu lalu.
balitribune.co.id | Denpasar – Memperingati 55 tahun perjalanannya di industri otomotif Indonesia, Astra Motor kembali menunjukkan komitmen dalam memberikan dampak positif kepada masyarakat melalui kegiatan donor darah serentak yang dilaksanakan di 12 wilayah Astra Motor. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian perayaan HUT ke-55 Astra Motor, yang mengusung tema “Melangkah Pasti Meraih Masa Depan”.
balitribune.co.id | Bangli - Penerimaan murid baru untuk tingkat SMA/SMK tahun pelajaran 2024/2025 telah memasuki masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS). Namun demikian, masih ada sejumlah siswa di Kabupaten Bangli belum mendapat sekolah atau masih tercecer.
balitribune.co.id | Gianyar - Menjadi phobia setiap tahun, namun kasus penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) seakan tidak bisa dibendung. Bahkan, di Kabupaten Gianyar tercatat sebanyak 1.640 kasus sejak Januari hingga pertengahan Juli 2025. Dari jumlah tersebut, tiga kasus berakhir dengan kematian.
balitribune.co.id | Badung - Penertiban terhadap puluhan usaha ilegal di kawasan Pantai Bingin, Kabupaten Badung, menuai dukungan kuat dari Anggota Komisi I DPRD Bali, Made Supartha. Politikus PDI Perjuangan ini menegaskan bahwa langkah tegas tersebut merupakan bentuk nyata komitmen pemerintah dalam menjaga supremasi hukum dan tata kelola wilayah yang berkelanjutan.
balitribune.co.id | Gianyar - Pameran lukisan karya maestro seni lukis Bali, I Dewa Putu Sena yang menampilkan 22 lukisan sang maestro di salah satu museum di Ubud Kabupaten Gianyar beberapa waktu lalu menarik perhatian Wakil Menteri Kebudayaan Republik Indonesia, Giring Ganesha.
balitribune.co.id | Flores - Telkomsel berupaya untuk memastikan pemerataan ketersediaan akses broadband di seluruh penjuru negeri yang mampu memberdayakan masyarakat dalam menjalani kegiatan sehari-hari. Termasuk diantaranya masyarakat di daerah terpencil, pulau terluar, hingga wilayah perbatasan yang konsisten Telkomsel lakukan dari waktu ke waktu selama 30 tahun melayani negeri.