Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan.

Kesbangpol Badung Adakan Studi Tiru Paskibraka ke Kota Bandung

Bali Tribune / STUDI TIRU - Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Badung Drs. I Nyoman Suendi, Kepala Dinas Pendidikan, Kepemudaan, dan Olahraga I Gusti Made Dwipayana, Kabag Hukum I Nyoman Artaka, dan Kabag Tapem Made Surya Dharma saat mengadakan studi tiru Paskibraka di Kota Bandung, Selasa (7/5).

balitribune.co.id | MangupuraKesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Badung mengadakan studi tiiru Paskibraka ke Kota Bandung dan studi kepemimpinan dan wawasan kebangsaan di IPDN Jatinangor.

Studi tiru ini merupakan agenda untuk para anggota paskibraka dalam pembentukan formasi penuh 1 Juni dan dalam rangka studi lintas nusa karena Kota Bandung sudah diakui sebagai kota sejarah internasional, karena lintas nusa merupakan bagian dari matriks BPIP agar dapat diterapkan pada Paskibraka di Kabupaten Badung sebanyak 71 orang. 

Rombongan ini dipimpin oleh Kepala Badan Kesbangpol Kabupaten Badung Drs. I Nyoman Suendi, Kepala Dinas Pendidikan, Kepemudaan, dan Olahraga I Gusti Made Dwipayana, Kabag Hukum I Nyoman Artaka, dan Kabag Tapem Made Surya Dharma. Selasa (7/5).

Pada saat Studi Tiru Paskibraka ke Kota Bandung diterima oleh Sekretaris Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Bandung  Sony Teguh Prasetya. Dalam kesempatan itu Sony mengucapkan selamat datang kepada Jajaran Kesbangpol Badung dan Anggota Paskibraka Kab Badung yang telah datang dan berterimakasih telah memilih Paskibraka Bandung dalam studi tiru ini.

“Dalam terkait rekrutmen dalam sekian ratus orang diseleksi dalam berbagai seleksi seperti test kesehatan, fisik, dan seleksi lainnya hingga diklat pemantapan, asrama sampai kepada pengukuhan. Sebagai daya tarik disini pengukuhan paskibraka kota bandung diadakan dimalam hari di Balai Kota Bandung dan saya menaruh bangga kepada anggota Paskibraka di Indonesia karena mereka ini terdidik dan terlatih dengan militansi yang tinggi," ujarnya di Ruang Rosada, Balai Kota Bandung

Sementara itu di Balairung Rudini IPDN Jatinangor Wakil Kepala Satuan Bina Pelatihan Heri Puluala mendampingi Rombongan Kesbangpol dan Paskibraka Kabupaten Badung dalam sambutannya mengatakan selamat datang di Kampus IPDN sebagai sekolah tinggi kedinasan dalam naungan Kementerian Dalam Negeri. “Terimakasih atas kepercayaannya memilih kampus IPDN dalam studi bandingnya kami berharap nantinya adik-adik yang hadir disini dapat mengemban pendidikan disini dan dapat memberikan motivasi yang besar. IPDN merupakan sekolah bording school yang memiliki pola pendidikan pengajaran, pelatihan, dan pengasuhan yang bagaimana tiga pilar ini menjadi pondasi para peserta didik.” kata Heri 

Mewakili Sekda Badung sebagai Ketua Seleksi Paskibraka di Kabupaten Badung, Kepala Badan Kesbangpol Badung I Nyoman Suendi dalam kunjungan di Balai Kota Bandung mengatakan apresiasinya atas penerimaan Kesbangpol Bandung yang sesungguhnya kegiatan hari karena momenklatur studi tiru sesungguhnya adalah peningkatan lintas nusantara. “Kalau kami di Kesbangpol ketemu di tempat tertentu namanya lintas nusantara ini sekarang dikembangkan di Paskibraka kita di 2023 kami namakan angkatan ini Gajah Mada 23, kami fokus ke Bandung adalah karena Bandung adalah bagian sejarah bangsa dan dunia karena ada gedung pertemuan Asia Afrika, perjuangan Bung Karno saat kuliah di Bandung dan itulah kami membuat kajian untuk memilih Bandung," ujar Suendi
  
Tambahnya dalam kunjungan  di IPDN Jatinangor dapat menjadi motivasi bagi para peserta Paskibraka Badung. ”Ini kebanggaan bagi kami bisa berkunjung ke IPDN tidak menutup kemungkinan ini dapat menjadi semangat bagi adik-adik paskibraka yang masih muda yang satu juni yang akan menjadi purna Paskibra karena mereka akan melaksanakan tugas pada pengibaran satu Juni dan adik-adik kita akan masuk latihan kembali dalam rangka pelaksanaan pengibaran bendera maka dari itu kami mendapat perintah agar dapat memfasilitasi adik-adik paskibraka di Badung untuk meningkatkan wawasan di IPDN Jatinagor," tutupnya.

wartawan
ANA
Category

Tanpa Kantongi PBG, Bangunan Investor di Hutan TNBB Disegel

balitribune.co.id | Negara - Bangunan di kawasan hutan Balai Taman Nasional Bali Barat (TNBB) yang mencuat belakangan ini ternyata belum mengantongi dokumen Persetujuan Bangunan Gedung (PBG). Persoalan tersebut terungkap saat sidak yang dilakukan oleh DPRD Kabupaten Jembrana bersama instansi terkait ke lokasi bangunan tersebut berdiri.

Baca Selengkapnya icon click

Banjir Bandang di Manggis, Jalur Denpasar-Karangasem Lumpuh 2 Jam

balitribune.co.id | Amlapura - Banjir banjir bandang menerjang dua desa di Kecamatan Manggis, yakni Desa Antiga Kelod dan Desa Gegelang. Sejumlah rumah terendam banjir, lebih dari lima unit mobil milik warga juga terendam banjir, bahkan satu unit mobil yang terparkir di pinggir jalan di Desa Antiga Kelod juga nyaris hanyut, namun beruntung warga sigap dan langsung mengikat mobil tersebut dengan tali plastik.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Pemkot Denpasar Komitmen Dukung Percepatan Pelaksanaan Kopdes/Kelurahan Merah Putih

balitribune.co.id | Denpasar - Pemerintah Kota Denpasar menegaskan komitmennya dalam mendukung percepatan pelaksanaan Koperasi Desa/Kelurahan (Kopdes/Kel) Merah Putih yang menjadi program strategis pemerintah pusat. Komitmen tersebut ditunjukkan melalui kehadiran Pj. Sekda Kota Denpasar, I Gusti Ngurah Eddy Mulya, pada kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) Kreatif yang diselenggarakan Kodam IX/Udayana, Kamis (11/12) di Aula Supardi Makodam IX/Udayana.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Ulat Bulu Kembali Serbu Pohon Kenanga dan Rumah Warga di Lingkungan Serongga

balitribune.co.id | Gianyar - Sempat mereda dalam dua tahun, ulat bulu yang mengerubuti pohon Kenanga hingga ke lingkungan rumah kembali resahkan warga Banjar Serongga Tengah, Desa Serongga, Gianyar. Perkembang biakan yang sangat pesat dirasakan warga dalam sepekan terakhir, dan  kini terus membiak.

Baca Selengkapnya icon click

Naru 2025/2026 Telkomsel Menghadirkan Jaringan Andal

balitribune.co.id | Gianyar - Menyambut momen Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Naru), Telkomsel menghadirkan jaringan yang andal, layanan pelanggan yang mudah dijangkau, serta ragam produk dan penawaran spesial untuk mendukung pengalaman digital terbaik bagi masyarakat Indonesia. Telkomsel memprediksi lonjakan trafik data selama periode Naru 2025/2026, terutama untuk layanan video streaming, sosial media, dan online gaming.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads
Bagikan Berita
news

Dikeluhkan Pelaku Usaha, Dewan Badung Siap Kaji Ulang Pajak Hiburan

Lorem, ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit. Aliquid, reprehenderit maiores porro repellat veritatis ipsum.