
Kuta, Bali Tribune
Guna meningkatkan kepuasan pelanggan dalam menikmati layanannya serta melengkapi gaya hidup di era serba digital, Telkomsel terus berinovasi dengan menghadirkan berbagai layanan digital, salah satunya Mobile Coupon *606#, yakni sebuah platform berbasis UMB khusus pelanggan Telkomsel berupa penawaran menarik dalam bentuk kupon diskon/ promo elektronik dari berbagai merchant yang berlokasi di sekitar pelanggan.
Denpasar, Bali Tribune
Pemerintah Kota (Pemkot) Denpasar melalui Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Denpasar mengambil tindakan tegas terhadap sejumlah pelanggar kebersihan di Denpasar. Pemkot langsung mengelar sidang tindak pidana ringan (tipiring) di Balai Banjar Gerenceng, Jalan Sutomo Denpasar, Kamis (14/4). Kesempatan tersebut, 23 pelanggar kebersihan menjalani persidangan tindak pidana ringan (tipiring).
KABUPATEN Badung bersiap menggelar Pemilihan Perbekel (Pilkel) serentak pada 29 April mendatang. Ada 9 desa yang ikut pilkel. Dari 9 desa itu, 8 desa sudah menetapkan para calonnya. Tinggal Desa Canggu yang masih melakukan proses seleksi penetapan bakal calon. Alasannya, ada lebih dari lima bakal calon yang maju menjadi orang nomor satu di Canggu.
balitribune.co.id | Gianyar - Setelah diterjang cuaca ekstream, kini saat memasuki musim ikan. Namun sayang, momentum ini tidak bisa dimanfaatkan secara maksimal oleh puluhan nelayan di Pantai Lebih. Kendalanya, SPBU terdekat yang kerap melayani kebutuhan BBM nelayan setempat tutup dalam sebulan terakhir.
balitribune.co.id | Seoul - Samsung Electronics Co., Ltd. hari ini (Minggu, 2 Maret 2025) memperkenalkan rangkaian smartphone Galaxy A series terbaru Galaxy A56 5G, Galaxy A36 5G, dan Galaxy A26 5G.
balitribune.co.id | Singaraja - Minggu Pagi (2/3) Bupati Buleleng I Nyoman Sutjidra dan Wakil Bupati Buleleng Gede Supriatna melakukan pemantauan harga komoditas pokok di Pasar Anyar dan Pasar Banyuasri, Singaraja. Ditemukan beberapa bahan pangan pokok mengalami fluktuasi harga dalam batas wajar.
balitribune.co.id | Kuta – Unit Reskrim Polsek Kuta berhasil mengamankan seorang pria bernama Aldo Fahrul Rozy Muhammad Wahid (25) asal Jakarta Selatan, yang diduga melakukan aksi pencurian dengan kekerasan terhadap seorang perempuan berinisial SA (19), asal Karawang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.
balitribune.co.id | Bangli - Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bangli, Komang Pariatha membuka Perbasi Bangli Cup 2025 yang bertempat di Gelanggang Olahraga Nyoman Wisna Jalan Kapten Mudita LC Uma Bukal Bangli, Sabtu (1/3). Tampak hadir dalam kegiatan, Ketua DPRD Bangli Ketut Suastika, Ketua Harian KONI Bangli, Pengurus dan anggota Perbasi Bangli, serta undangan terkait lainnya.
balitribune.co.id | Denpasar - Gerbong mutasi di lingkungan Polda Bali kembali bergerak. Sebanyak 258 perwira pertama (Pama) dan Perwira Menenga (Pamen) dimutasi. Dari jumlah sebanyak itu, tiga diantaranya Kapolsek di wilayah hukum Polresta Denpasar diganti.