Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan.

Uji Coba di Tol Bali Perkenalkan Teknologi MLFF ke Publik

Bali Tribune / Gyula Orosz

balitribune.co.id | JakartaPT Roatex Indonesia Toll System atau RITS mengungkapkan uji coba di Jalan Tol Bali Mandara adalah dalam rangka memperkenalkan multi lane free flow atau pembayaran tol tanpa henti berbasis kepada masyarakat Indonesia.

"Pada akhirnya teknologi MLFF ini diperkenalkan kepada seluruh rakyat Indonesia, namun pada tahap awal kita melakukan uji coba teknologi tersebut di Jalan To Bali Mandara," ujar Direktur Roatex Indonesia Toll System Gyula Orosz di Jakarta, Selasa (5/12).

Menurut Gyula, untuk internal testing-nya MLFF sendiri sudah dilakukan dan berjalan dengan baik.

"Ke depannya, kita mengundang para user friendly yang berasal dari kementerian, kepolisian, perusahaan taksi di Bali, dan pihak-pihak pengguna jalan tol lainnya," katanya.

Dia juga menambahkan, setelah uji coba MLFF di Tol Bali tersebut dievaluasi oleh pemerintah, maka pada Maret 2024 implementasi MLFF memasuki masa transisi.

Pemerintah Indonesia terus meningkatkan tata kelola sistem layanan jalan tol melalui penerapan MLFF.

MLFF merupakan hasil kerja sama bilateral antara Indonesia dengan Hungaria dengan tujuan meningkatkan sistem pembayaran tol Indonesia.

Proyek ini diinisiasi pada saat kunjungan Perdana Menteri Hungaria, Victor Orban ke Indonesia pada tahun 2016. Pemerintah Hungaria berinvestasi 100 persen dari proyek ini dengan nilai investasi sebesar Rp4,5 triliun dalam bentuk kerja sama pemerintah dan badan usaha (KPBU).

Sistem MLFF ini menggunakan teknologi Global Navigation Satellite System (GNSS) dan melakukan transaksi melalui aplikasi Cantas di smartphone.

Selanjutnya GPS akan menentukan lokasi yang dideterminasi oleh satelit dan proses map-matching berjalan di central system. Saat kendaraan keluar tol dan proses map-matching berakhir, sistem akan melakukan kalkulasi tarif.

Dengan diimplementasikannya sistem ini pengendara tidak lagi perlu berhenti dan kendaraan dapat terus berjalan seperti biasa, sehingga tidak ada lagi antrian pada gerbang tol dan mempersingkat waktu tempuh dan efisien.

wartawan
ANT
Category

Komisi IV Desak Eksekutif Segera Perbaiki Sekolah Rusak di Badung

balitribune.co.id | Mangupura - Banyaknya sekolah rusak akibat cuaca buruk di Kabupaten Badung menjadi perhatian serius kalangan DPRD setempat.

Dewan Badung pun mendesak esekutif secepatnya melakukan perbaikan terhadap sekolah-sekolah yang mengalami kerusakan tersebut. Mengingat sekolah yang dilaporkan mengalami kerusakan dampak dari cuaca buruk beberapa waktu lalu cukup banyak bahkan mencapai puluhan sekolah di seluruh Badung.

Baca Selengkapnya icon click

Tahun Pertama, Adicipta Fokus Bangun Infrastruktur Atasi Kemacetan di Badung

balitribune.co.id | Mangupura - Masalah kemacetan menjadi momok bagi sektor pariwisata di Kabupaten Badung. Bagaimana tidak kroditnya lalu lintas tidak hanya terjadi di satu dua titik, namun hampir terjadi di seluruh wilayah di Badung selatan yang menjadi pusatnya pariwisata Badung.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Sambut Ramadhan, Suzuki Hadirkan Program SERASI

balitribune.co.id | Jakarta - PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menghadirkan program after sales yaitu Promo SERASI (Service Ramadhan Suzuki) berupa potongan harga sampai dengan 15% untuk 39 jenis spare parts paling dibutuhkan pelanggan Suzuki sebelum nantinya merencanakan perjalanan libur lebaran. Program ini berlaku Nasional sejak 27 Februari hingga 3 April 2025 di seluruh Bengkel Resmi Suzuki.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Fit and Proper Test Assessor Summit 2025: Peningkatan Kompetensi Industri PVML

balitribune.co.id | Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mendorong terwujudnya sektor jasa keuangan yang sehat, terpercaya dan berkontribusi positif bagi perekonomian nasional salah satunya melalui peningkatan kompetensi Tim Penilai Calon Pihak Utama di industri Lembaga Pembiayaan, Perusahaan Modal Ventura, Lembaga Keuangan Mikro dan Lembaga Jasa Keuangan Lainnya (PVML).

Baca Selengkapnya icon click

Wawali Arya Wibawa Tutup D’TIK Fest Ke-13, Ajang Kolaborasi dan Edukasi, Dorong Pembangunan Berkelanjutan

balitribune.co.id | Denpasar - Wakil Walikota Denpasar, I Kadek Agus Arya Wibawa, secara resmi menutup Denpasar Teknologi Informasi dan Komunikasi Festival (D’TIK Fest) Tahun 2025 pada Sabtu (1/3) di kawasan Taman Kota, Lumintang. Penutupan festival ini ditandai dengan penyerahan penghargaan kepada para pemenang lomba yang diselenggarakan selama acara berlangsung.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads
Bagikan Berita
news

Dikeluhkan Pelaku Usaha, Dewan Badung Siap Kaji Ulang Pajak Hiburan

Lorem, ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit. Aliquid, reprehenderit maiores porro repellat veritatis ipsum.