Honda Touring “ADV Satu Hati Jelajah Nusantara” di Lombok
balitribune.co.id | Denpasar – Hari kedua setelah dilepas dari Bali sore kemarin, Komunitas Honda ADV150 melanjutkan perjalanan touringnya dengan menjajaki 4 destinasi wisata budaya Lombok Jumat, 25 Oktober 2019. Diawali dari kunjungan ke Astra Motor Mataram selaku Main dealer sepeda motor wilayah Lombok, seluruh peserta touring Honda “ ADV Satu Hati Jelajah Nusantara” melakukan istirahat sejenak.