Suhu Politik di Gianyar Dipastikan Masih Sejuk
BALI TRIBUNE - Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Kabupaten Gianyar sudah semakin dekat. Potensi-potensi konflik antar masyarakat rentan terjadi. Sebab, berkaca pada Pilpres 2014 dan Pilgub DKI 2016, masyarakat di Indonesia saat cenderung terpecah belah akibat perbedaan pandangan politik. Syukurnya kondisi Gianyar hingga kini sangat sejuk dan kondusif.
Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 04/11/2018 - 20:11