Kapolresta Denpasar Minta Pengurus Masjid Tangkal Hoaks
Denpasar | Bali Tribune.co.id - Kapolresta Denpasar, Kombes Pol. Ruddi Setiawan mengajak seluruh takmir masjid di Denpasar dan Kuta bisa menyaring segala informasi yang didapat guna menangkal berita bohong (hoaks) agar tercipta keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang Pilpres-Pileg.