HARRIS Hotels Merayakan Hari Kesehatan Nasional 2018 Dengan Menyediakan ‘Healthy Corner’ Di Berbagai Pelosok Di Indonesia
BALI TRIBUNE - November 2018 - Hari Senin, 12 November, HARRIS Hotels mengadakan program Healthy Corner di semua hotel di dalam jaringannya yang kini berjumlah 23 hotel di seluruh pelosok Indonesia dengan tujuan untuk memberikan inspirasi kepada para tamu untuk menyantap makanan yang sehat dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional 2018. Kegiatan selama sehari ini adalah sebuah inisiatif nasional untuk memberikan motivasi kepada para tamu untuk menjaga stami