Bali Tribune Page 6744 |

balitribune.co.id | SingarajaKisruh dugaan pencaplokan tanah negara di kawasan Bukit Ser Banjar Dinas Yeh Panas Desa Pemuteran Kecamatan Gerokgak memasuki babak baru. Hal ini setelah Sat Pol PP Pemkab Buleleng menerbitkan surat penghentian pembangunan sebuah vila yang terletak di atas lahan yang diduga melanggar ketentuan yang ada. Hanya saja pascaperintah penghentian kegiatan pembangunan masih terlihat ada sejumlah buruh yang masih bekerja di vila tersebut.

Penyeberangan ke Nusa Penida Melonjak

Semarapura, Bali Tribune

Penyeberangan dari Klungkung daratan menuju Kecamatan Nusa Penida s meningkat tajam sejak liburan Tahun Baru hingga saat ini karena adanya Piodalan Buda Wage Kelawu. Kapal yang biasanya melayani pengangkutan sebanyak empat trip kini menjadi 20 trip per hari.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 01/07/2017 - 16:36

Pendapatan dari Uji Ranmor Lampaui Target

Denpasar, Bali Tribune

Pendapatan dari pengujian kendaraan bermotor melampaui target. Dari target Rp4,05 miliar, Pemkot Denpasar berhasil memperoleh pendapatan sebesar Rp4,09 miliar lebih. “Jumlah peserta 53 ribu terdiri dari angkutan penumpang umum, barang, bus ataupun kereta tempelan,” ungkap Kepala UPT Pengujian Kendaraan Bermotor Dishub Kota Denpasar, Dewa Sutarja.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 01/07/2017 - 14:24

Buang Limbah Sembarangan, Pengusaha Sablon Didenda

Denpasar, Bali Tribune

Satpol PP Kota Denpasar kembali menggiring pelanggar ketertiban umum ke sidang Pengadilan Negeri (PN) Denpasar. Karena tertangkap basah membuang limbah sablon ke sungai, seorang pengusaha sablon didenda Rp500 ribu oleh hakim PN Denpasar.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 01/07/2017 - 13:27

Paving dan Trotoar Rusak Bikin Kumuh Ubud

Gianyar, Bali Tribune

Perubahan arus lalu lintas di Jalan Raya Ubud sejak awal tahun 2017 membuat kemacetan sedikit teratasi. Anggota Komisi I DPRD Gianyar, I Kadek Era Sukadana, sistem dua jalur yang diterapkan kepolisian, berjalan efektif.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 01/07/2017 - 13:02

Yamaha Bali Sambut Positif Indent Online Aerox

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) DDS Bali menyambut positif program indent online Yamaha Aerox 155 VVA. Dengan adanya program ini tentunya akan mempermudah konsumen Bali mendapatkan Aerox. Demikian disampaikan Bagian Promosi PT YIMM, Andri Fistulariyanto, Kamis (05/01/2017).

Otoflash | Submitted by contributor on Fri, 01/06/2017 - 17:04

Terancam Nganggur, Guru TIK di Badung Galau

Mangupura, Bali Tribune

Berlakunya Kurikulum 2013 (K13) di tahun ajaran ini membuat galau para guru mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) di Kabupaten Badung. Pasalnya, pada K13 ini, mata pelajaran TIK dihapus.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 01/06/2017 - 16:28

Transnational Crime, Prioritas Kapolda Baru

Denpasar, Bali Tribune

Kapolda Bali yang baru, Irjen Pol Petrus Reinhard Golose, menilai, potensi  transnational crime di Bali sangat tinggi. Karena itu, di masa kepemimpinannya sebagai Kapolda Bali, Irjen Petrus akan memprioritaskan penanganan kejahatan antarnegara ini.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 01/06/2017 - 14:33