Long Weekend, Kedatangan Wisatawan Terpantau Meningkat
LONG weekend atau libur panjang momen Idul Adha tahun ini dimanfaatkan wisatawan untuk melakukan perjalanan wisata.
Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Tue, 09/13/2016 - 13:25
balitribune.co.id | Denpasar - Penyidik Dit Reskrimsus Polda Bali menetapkan Direktur PT PARQ Ubud Partners yang dikenal dengan Kampung Rusia yang juga Direktur PT Tommorow Land Development Bali dan Direktur PT Alfa Management Bali berinisial AF (53) menjadi tersangka dalam kasus pengalihan fungsi lahan pertanian dan sawah dilindungi sebagaimana diatur dalam Undang - Undang RI Nomor 22 Tahun 2019 tentang sistem budi daya pertanian berkelanjutan dan/atau Undang - Undang RI Nomor
LONG weekend atau libur panjang momen Idul Adha tahun ini dimanfaatkan wisatawan untuk melakukan perjalanan wisata.
Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Tue, 09/13/2016 - 13:25
Mangupura, Bali Tribune
Pemkab Badung sangat mengapresiasi apa yang menjadi tujuan mulia setiap kegiatan upacara ke agamaan, adat dan budaya. Hal itu disampaikan langsung Pasangan Bupati dan Wakil Bupati Badung, Nyoman Giri Prasta dan Ketut Suiasa, menghadiri malam Puncak Karya Pedudusan Agung Memungkah lan Ngenteg Linggih Pura Puseh-Desa lan Toya Ning Desa Adat Kedonganan, pada Jumat (9/9) lalu.
Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 09/13/2016 - 13:22
Mangupura, Bali Tribune
Ada yang menarik diacara puncak karya Pedudusan Agung Memungkah lan Ngenteg Linggih Pura Puseh-Desa lan Toya Ning Desa Adat Kedonganan, pada Jumat (9/9) lalu.
Ditengah kesibukan warga melaksanakan upacara, hadir Bupati Badung Nyoman Giri Prasta bersama wakilnya I Ketut Suwiasa. Tidak hanya itu, tampak hadir pula pada kesempatan tersebut anggota Komisi X DPR RI Wayan Koster
Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 09/13/2016 - 13:18
Mangupura, Bali Tribune
Wakil Bupati Badung I Ketut Suiasa, Senin (12/9) kemarin menyerahkan hewan qurban serangkaian hari raya Idul Adha 1437 Hijriyah di Lapangan Pusat Pemerintahan Kabupaten Badung, Mangupraja Mandala.
Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 09/13/2016 - 13:17
Denpasar, Bali Tribune
PDAM Kota Denpasar masih memiliki sejumlah kendala dalam pelayanan kepada masyarakat Kota Denpasar. Salah satunya yakni tingginya jumlah daftar tunggu PDAM yang belum mampu terlayani. Hingga Juli 2016, tercatat jumlah daftar tunggu pelanggan PDAM mencapai 3000 permohonan.
Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 09/13/2016 - 13:08
Denpasar, Bali Tribune
Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 09/13/2016 - 13:01
BERAWAL dari pertemuan dan perkumpulan beberapa orang asal Kota Padang, Sumatera Barat yang hijrah dan mengadu nasib di Bali, sejak puluhan tahun silam, lahirlah komunitas “Silaturahim Saiyo Sakato” (S3). Sejak dibentuk pada tahun 2005 hingga sekarang, majelis taklim (MT) S3 telah beranggotakan sekitar seratusan kepala keluarga (KK).
Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 09/13/2016 - 11:19