FOTO TERAKHIR (Mengenang Prof. Dr Cornelis Lay, MA)
balitribune.co.id | Satu hari di Bulan Maret 2019 yang suram, Saya menerima kabar duka. Seorang sobat lama, teman satu angkatan semasa kuliah di Jurusan Ilmu Pemerintahan Fisipol UGM, YB Widyo Hari Murdianto terkena serangan stroke. Harry yang waktu itu menjabat sebagai Purek III STPMD APMD Yogyakarta kemudian dirawat di RS Panti Rapih Yogyakarta.
Fokus | Submitted by contributor on Thu, 08/06/2020 - 17:34