Kostum Adat Nusantara Meriahkan Karnaval di Banjar Begawan
BALI TRIBUNE - Panas terik sinar matahari yang menyengat wilayah Denpasar dan sekitarnya, tak menyurutkan langkah para peserta yang mengikuti Karnaval HUT ke-73 Kemerdekaan RI, yang digelar warga penduduk pendatang (duktang) yang berkolaborasi dengan warga Banjar Begawan, Kelurahan Pedungan, Densel, Minggu (26/8) kemarin.
Badung Denpasar | Submitted by contributor on Mon, 08/27/2018 - 20:20