
Pawai Budaya HUT ke-245 Kota Gianyar benar-benar menjadi magnet masyarakat Bali. Menampilkan karya inovatif, menyedot puluhan ribu penonton, tahun ini masing-masing delegasi mengemas bunga dan buah dan kehidupan pertanian dan atraksi seni yang memulaku.
TIDAK adanya ilustrasi dan dokumentasi mengenai sosok wajah sebenarnya dari Prabu Udayana yang merupakan salah satu pemimpin Bali yang berjaya di masa silam menjadi sebuah pertanyaan besar tidak hanya bagi masyarakat namun juga bagi pemimpin Bali saat ini.
BARISAN disc jockey (DJ) muda menemukan wadahnya untuk unjuk kelihaian. Seperti yang terjadi pada Sabtu malam (16/4) di Vue Beach Club, Lv8 Resort Hotel, Canggu. Sejumlah DJ muda beraksi unjuk kebolehan pada acara yang hingar bingar ini.
balitribune.co.id | Negara - Selain kondisi badan jalan yang membahayakan pengguna jalan karena rusak dengan lubang di berbagai titik, jalur nasional Denpasar-Gilimanuk memiliki sejumlah kerawanan. Salah satunya bahaya pohon tumbang. Kejadian pohon tumbang juga kerap terjadi di sepanjang ruas jalan lintas Jawa-Bali ini. Bahkan tidak sedikit yang berujung maut.
balitribune.co.id | Gianyar - Meski sejumlah pengoplos gas elpiji dalam volume kecil-kecil berulang kali diungkap. Kali ini Direktorat Tindak Pidana Tertentu Bareskrim Polri ungkap jejaring pengoplosan Gas (LPG) subsidi di Sukawati, Gianyar. Tidak tangung-tangung aktivitas ilegal yang sudah berlangsung dalam beberapa bulan ini menghasilkan keuntungan hingga Rp 650 juta setiap bulan.
balitribune.co.id | Jakarta - AION Indonesia kini mengumumkan Seribu unit Hyptec HT telah tiba di Indonesia dan siap untuk dikirimkan langsung kepada konsumen di seluruh Indonesia. Kedatangan batch kedua Hyptec HT di Indonesia ini menjadi momen yang dinantikan para konsumen yang telah melakukan pre-booking sejak beberapa bulan lalu, sekaligus menegaskan tingginya minat terhadap kendaraan listrik premium ini.
balitribune.co.id | Nusa Dua - Menyambut Hari Raya Nyepi Caka 1947 dan Bulan Suci Ramadan, sejumlah tenant di kawasan pariwisata Nusa Dua Kabupaten Badung menghadirkan ragam promo dan program spesial. Berbagai pengalaman unik, dari tradisi budaya hingga kuliner khas Ramadan, siap memberikan pengalaman istimewa bagi para pengunjung atau wisatawan yang berwisata di kawasan tersebut.
balitribune.co.id | Denpasar - Sekretaris Daerah Kota Denpasar, IB Alit Wiradana memimpin apel peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan ke-63 Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas), Selasa (11/3) di Kantor Pol PP Denpasar.
balitribune.co.id | Mangupura - Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1947 jatuh di hari yang sama dengan Tumpek Wariga pada Sabtu 29 Maret 2025.
Nah, karena di hari yang sama ada dua perayaan, maka Umat Hindu di Badung diimbau menyesuaikan waktu agar Catur Brata Penyepian tidak terganggu.