
ASTRA Motor Bali bersama dengan seluruh jaringan bengkel resmi sepeda motor Honda wilayah Bali serentak mengkampanyekan Program “Ayo Ke AHASS”. Ini merupakan program untuk mengajak masyarakat Bali meningkatkan kesadaran konsumen akan pentingnya menjaga kondisi sepeda motor dengan melakukan perawatan motor secara rutin.
DALAM rangka menjaring wakil Bali ke ajang kompetisi nasional antar komunitas klub motor Honda, Astra Motor Bali (AMB) beberapa waktu lalu menggelar regional kompetisi Honda Community Bali (HCB).
MESKIPUN proses distribusi baru akan dimulai Agustus nanti, saat ini pemesanan Toyota Sienta sudah dibuka. Demikian disampaikan Regional Manager Agung Toyota wilayah timur dan Kepri, Rosali Sinarta, kepada awak media di Bali, beberapa waktu lalu.
balitribune.co.id | Jakarta - Walikota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara bersama Wakil Walikota, I Kadek Agus Arya Wibawa yang juga selaku Walikota dan Wakil Walikota Denpasar Terpilih mengikuti Tes Kesehatan dan Pengambilan Tanda Pangkat di Kantor Kementerian Dalam Negeri, Jakarta pada Senin (17/2). Hal tersebut dilaksanakan serangkaian Pelantikan Kepala Daerah Serentak yang akan berlangsung di Istana Negara pada 20 Februari mendatang.
balitribune.co.id | Jakarta – Dalam rangkaian persiapan menuju pelantikan serentak seluruh Kepala Daerah periode 2025-2030, Bupati Tabanan terpilih, Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M., bersama Wakil Bupati Tabanan terpilih, I Made Dirga, S.Sos., menjalani tahapan pengecekan kesehatan yang berlangsung di Gedung C dan Gedung F, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Jakarta, Sabtu (17/2).
balitribune.co.id | Denpasar - Pelaku penikaman terhadap Kadek Parwata (32) di Jalan Nangka Utara, Kamis (13/2) pukul 01.30 Wita, Bastom Prasetyawan (34) berhasil dibekuk polisi di Terminal Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (16/2) pukul 17.00 WIB. Karena melawan dan membahayakan petugas saat ditangkap, pelaku dihadiahi timah panas di kakinya.
balitribune.co.id | Jakarta - Gubernur Bali terpilih I Wayan Koster mengungkapkan bahwa para kepala daerah akan memakai baju Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) pada hari pertama retret di Akademi Militer (Akmil), Magelang, Jawa Tengah 21 – 28 Februari 2025.
balitribune.co.id | Amlapura - Wakil Bupati Karangasem, I Wayan Artha Dipa, didampingi oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Karangasem, I Ketut Sedana Merta, meninjau kegiatan Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025 yang bertajuk "Maritime Partnership for Peace and Stability" di Dermaga Tanah Ampo, Senin (17/2).
balitribune.co.id | Mangupura - Dinas Kebudayaan Badung bersama Dinas Kebudayaan Provinsi Bali, Senin (17/2) bekerjasama dalam menggelar Festival Konservasi Lontar, di Griya Prabhu, Br. Denkayu Baleran, Desa Werdi Bhuwana, Kecamatan Mengwi. Kegiatan ini pun merupakan serangkaian Bulan Bahasa Bali ke-7. Selain itu diharapkan dapat melestarikan naskah kuno milik masyarakat.