
ASTRA Motor Bali (AMB) kembali mengadakan Undian Gebyar Belanja Semeton Honda Bali Card. Ini merupakan pengundian tahap kedua (periode program 1 Januari-28 Februari 2016). Dengan total 1.868 kupon.
Kuta, Bali Tribune
Skuat Bali United dipastikan bakal berujicoba dalam turnamen segitiga melawan tuan rumah PSM Makassar dan Persipura Jayapura, Minggu (17/4), di Makassar. Serdadu Tridatu berangkat menuju Kota Angin Mamiri, Sabtu lusa.
Humas Bali United Ngurah Made Wirya Darma saat ditemui Rabu (13/4) mengatakan, tim besutan coach Indra Sjafri itu akan membawa 23 pemain, kecuali Leonardo Semiao dan Endra Permana yang masih dibekap cedera lutut.
Denpasar, Bali Tribune
Dari 360 lebih atlet Bali yang telah lolos PON XIX/2016 Jawa Barat, yang telah melakukan entry by name ke PB PON mencapai 70 persen atau sekitar 200 atlet, sedangkan sisanya sedang dalam proses, yang diharapkan hingga batas akhir entry by name seluruh atlet Bali sudah didaftarkan.
balitribune.co.id | Denpasar - Main dealer Suzuki R4 wilayah Bali, PT United Indobali (UIB) menggelar Halal Bihalal di Restoran Sirangan, Bypass Ngurah Rai, Selasa (15/4). Acara ini merupakan kegiatan kedua kalinya setelah sebelumnya UIB juga menggelar kegiatan yang sama dikemas dalam bentuk buka puasa bersama.
balitribune.co.id | Denpasar - Tim Balap Mobil MasEsolo IgnitionB Racing akan mewakili Bali berlomba di dua ajang balap mobil bergengsi nasional. Masing –masing Sprint Rally IMI di Majalengka, Jawa Barat serta balap Mobil Classic di Sirkuit Sentul, Bogor. Didukung Pengda IMI Bali, PPMKI Bali dan dihadiri tokoh otomotif Bali juga para sponsor, tim ini dilepas pada Selasa (15/4) di Kebon Vintage, Biaung, Denpasar.
balitribune.co.id | Mangupura - Ketua DPRD Badung I Gusti Anom Gumanti melepas rombongan pemedek (umat) dari Banjar Pekandelan Tengah Legian, Kuta menuju Pura Ulun Danu Batur dan Pura Agung Besakih.
Rombongan pemedek ini diangkut menggunakan 8 bus. Dimana 4 bus merupakan fasilitas bus gratis bantuan dari Pemerintah Kabupaten Badung dan 4 bus lainnya berasal dari swadaya masyarakat.
balitribune.co.id | Mangupura - Kabar gembira untuk warga Kabupaten Badung yang mayoritas beragama Hindu. Hari ini, Rabu (16/4/2025) uang bantuan hari raya sebesar Rp 2 juta per kepala keluarga (KK) mulai dicairkan.
balitribune.co.id | Mangupura - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Badung melalui Dinas Kebudayaan menyiapkan program bus gratis serangkaian Karya Ida Betara Turun Kabeh (IBTK) di Pura Agung Besakih sekaligus Karya Ngusaba Kedasa di Pura Ulun Danu Batur.
Bus gratis ini diperuntukan bagi masyarakat Badung yang ingin "ngaturan bhakti" atau sembahyang di kedua pura tersebut. Sementara tiap desa adat di Kabupaten Badung cuma menjatah 3 unit bus.
balitribune.co.id | Badung – Komunitas pecinta Honda ADV yang tergabung dalam Honda ADV Indonesia (HAI) Badung Chapter resmi merayakan hari jadinya yang pertama pada Sabtu (12/4). Mengusung tema “Beda Warna, Tetap Satu Hati”, acara ini menjadi momen penuh kehangatan yang mempererat tali persaudaraan antar pecinta roda dua. Lebih dari 150 member dan tamu undangan dari berbagai komunitas turut hadir meramaikan perayaan ini.