Divonis 3 Tahun Penjara, Eks Prajurit AL Inggris: No Justice in Bali
balitribune.co.id | Denpasar - Mantan prajurit Angkatan Laut Inggris, Steve Gerald Bryn Saunders (62), begitu gusar dengan vonis 3 tahun penjara yang dijatuhkan majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Denpasar pada Kamis (17/6).