Bali Tribune Page 4527 |

balitribune.co.id | DenpasarKemacetan lalu-lintas yang kerap terjadi di beberapa titik kegiatan kepariwisataan di Bali pada setiap momen libur nasional maupun keagamaan, menjadi salah satu faktor calon wisatawan tidak memilih Bali sebagai destinasi untuk menghabiskan libur Lebaran tahun ini. Pasalnya, kondisi lalu-lintas yang tidak lancar dapat menghambat wisatawan menuju ke sejumlah tempat-tempat wisata di Bali terutama wilayah Bali Selatan.

Akses Menuju Proyek Vila Diportal Warga

Bali Tribune, Gianyar - Warga Banjar Susut, Desa Buahan, Payangan, Gianyar menutup akses jalan menggunakan portal beton, Sabtu (26/1). Warga memasang portal beton, karena tidak terima ulah investor yang sedang membangun proyek di wilayahnya menggunakan akses jalan tanpa izin, tanpa ada pemberitahuan, dan tanpa ada sosialiasi kepada warga Banjar Susut.
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 01/28/2019 - 23:13

Cuaca Belum Membaik, Penutupan Penyeberangan Kapal Cepat Diperpanjang

 
Bali Tribune, Amlapura - Tingginya gelombang disertai angin kencang di Selat Lombok, yang terjadi beberapa hari lalu, dan karena hingga Minggu (27/1) belum juga membaik, pihak Kantor Syahbandar dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Padang Bai memperpanjang masa penutupan penyeberangan kapal cepat dari Padang Bai menuju Lembar, Gili Trawangan, dan Gili Air, Lombok, Nusa Tenggara Barat.
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 01/28/2019 - 23:04

Atraksi Gerombolan Monyet Masih Menarik Turis

 

 

 

Bali Tribune, Tabanan – Atraksi wisata yang melibatkan aksi monyet tetap menjadi daya tarik bagi wisatawan domestik maupun mancanegara, seperti terlihat di DTW Alas Kedaton, Tabanan. Wisatawan yang berkunjung ke daya tarik wisata (DTW) Alas Kedaton menyukai aksi monyet ketika diajak berfoto ria. 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Mon, 01/28/2019 - 20:47

PHRI Denpasar Minta Anggota Tambah Menu Lokal

Denpasar, Bali Tribune – Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Denpasar meminta kepada anggotanya untuk menambah menu makanan lokal. Melalui penambahan menu-menu lokal maka secara otomatis permintaan bahan makanan dari petani Bali akan semakin meningkat. Hal ini pun merupakan salah satu cara untuk mendukung Peraturan Gubernur Nomor 99 Tahun 2018 terkait Pemasaran dan Pemanfaatan Produk Pertanian, Perikanan dan Industri Lokal Bali. 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Mon, 01/28/2019 - 20:32

Genjot Gerakan HATINYA PKK, Ny. Putri Koster Ingin Semua Natah Bali Ditanami Tanaman Sayur dan Obat-Obatan.

Bali Tribune, Gianyar-Gerakan HATINYA PKK diharapkan tidak hanya dibangkitkan saat perlombaan PKK saja, namun harus menjadi sebuah kebutuhan yang dimotori para ibu-ibu di Bali. Hal tersebut disampaikan Ketua Tim Penggerak PKK, Ny. Putri Koster saat memberikan arahan pada acara Harmonisasi dan Sinkronisasi Gerakan PKK tahun 2019 di Desa Melinggih, Kecamatan Payangan, Gianyar, Senin (28/1).

Nasional Politik | Submitted by contributor on Mon, 01/28/2019 - 18:40