balitribune.co.id | Bangli - Kasus transmisi lokal Covid-19 naik signifikan di Bangli, terutama di wilayah Desa Abuan, Kecamatan Susut, Bangli. Antisipasi terjadi penyebaran yang lebih luas maka gugus tugas percepatan penangan Covid-19 di Bangli merancang pelaksanaan isolasi Desa Abuan. Namun demikian belum dipastikan kapan akan dimulai pelaksanaanya.
balitribune.co.id | Denpasar – Sekretaris Daerah Provinsi Bali, Dewa Made Indra selaku Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, Rabu (29/4) menyampaikan tidak ada penambahan kasus positif Covid-19 di Bali. Sehingga jumlahnya tetap sama seperti hari sebelumnya yaitu 215 orang.
balitribune.co.id | Amlapura - Penanganan pandemi Covid-19 sesuai arahan pemerintah pusat yang difokuskan pada 3 bidang, yakni Bidang Kesehatan, Dampak Ekonomi dan Jaring Pengaman Sosial (Social Safety Net) tentu memerlukan anggaran yang cukup besar di masing-masing daerah.