Bali Tribune Page 5 |

balitribune.co.id | Badung - Organisasi nirlaba eksplorasi laut global OceanX, bersama dengan Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) dan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Indonesia mengumumkan dimulainya secara resmi misi eksplorasi penting “Misi Indonesia 2024”.

Tekan Inflasi, Dinas PKP Bangli Gelar Pasar Tani

balitribune.co.id | BangliGuna  menjaga stabilitas harga dan menekan laju inflasi, Pemkab Bangli melalui Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Perikanan (PKP) kian menggencarkan pelaksanaan Pasar Tani. Bahkan Dinas PKP Bangli merancang pelaksanaan Pasar Tani  di tahun 2024 sebanyak 20 kali.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 05/14/2024 - 15:26

Maju di Pilkada, Made Subrata Tunggu Instruksi Partai

balitribune.co.id | Bangli - Sosok Made Subrata sempat menghiasi dunia perpolitikan di Bangli. Pasalnya pria asal Desa Bunutin, Kecamatan Kintamani ini pernah mencalonkan diri sebagai Bupati lewat partai koalisi (Golkar-NasDem) pada Pilkada Bangli 2020.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 05/14/2024 - 15:14

Parade Budaya HUT Bangli ke-820 Libatkan Ribuan Seniman

balitribune.co.id | Bangli - Bupati Bangli Sang Nyoman Sedana arta membuka Parade Budaya dan Pameran UMKM serangkaian HUT Bangli ke-820 bertempat di Alun-alun Bangli pada Senin (13/5). Turut hadir dalam acara tersebut Wakil Bupati Bangli I Wayan Diar, Wakil Ketua DPRD beserta Anggota DPRD Kab.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Tue, 05/14/2024 - 09:33

"Sing Main-Main", Sekda Bangli Nyalon Lewat Partai Nasdem

balitribune.co.id | Bangli - Sekda Bangli Ida Bagus Giri Putra rupanya memiliki tekad bulat akan ikut bertarung pada hajatan Pilkda Bangli. Selain ikut mendaftara sebagai calon bupati bupati lewat partai Golkar, birokrat asal Banjar Geriya Brahmana Bukit, Kelurahan Cempaga, Bangli ini juga daftar sebagai calon bupati Bangli lewat partai Nasdem.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 05/14/2024 - 09:20

Penanganan Abrasi Pebuahan, Warga Diminta Dukung Pembangunan Pengaman Pantai

balitribune.co.id | NegaraMasyarakat yang tinggal di sepanjang pesisir pantai Pebuahan, desa Banyubiru, Kecamatan Negara akhirnya bisa bernapas lega. Pasalnya, pengaman pantai untuk mengatasi abrasi yang terjadi sepanjang pantai ini akan mulai dikerjakan. Sosialisasi kembali digelar, Senin (13/5).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 05/14/2024 - 09:07