Olahraga | Page 141 | Bali Tribune
gerak jalan

Suwirta Lepas Gerak Jalan HUT RI Ke-72

BALI TRIBUNE - Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta didampingi Camat Dawan Anak Agung Gede Putra Wedana dan Perbekel Desa Pikat Wayan Navy Sudarsa serta undangan lainnya melepas peserta Jalan Santai di Lapangan Desa Pikat, pada Selasa (15/8) lalu.

Olahraga | Submitted by contributor on Fri, 08/18/2017 - 21:58

Kemerdekaan RI

Lomba Perahu Layar Promosikan Nusa Penida

BALI TRIBUNE - Begitu antusiasnya warga membludak menyaksikan agenda terakhir perayaan HUT RI ke-72 di Kecamatan Nusa Penida. Lomba perahu layar penutup sejumlah kegiatan yang diselenggarakan memeriahkan sekaligus menghibur masyarakat.

Seperti biasa, lomba ini sangat dinantikan warga, yang sejak pagi berduyun-duyun berdatangan. Lomba ini sangat bergantung pada angin, perkiraan sebelumnya lomba dilepas sekira pkl. 11.00 Wita lebih awal dari perkiraan.

Olahraga | Submitted by contributor on Fri, 08/18/2017 - 21:53

SEA Games

Pertina Bali Pantau Laga Kornelis di SEAG

BALI TRIBUNE - Sebagai satu-satunya petinju Bali yang membawa panji Merah Putih di ajang SEA Games Malaysia 2017, Kornelis Kwangu Langu bakal didampingi sekaligus dipantau oleh Ketua Harian Pengprov Pertina Bali, Harry Trimulia Putra. Bahkan sebelum Kornelis bertanding mulai tanggal 22-24 Agustus 2017.

Olahraga | Submitted by contributor on Wed, 08/16/2017 - 20:40

JALAN SANTAI

Rai Mantra Lepas Jalan Santai Banjar Bengkel

BALI TRIBUNE - Memeriahkan HUT Republik Indonesia ke-72, Warga Banjar Bengkel Bersama Sekaa Teruna Yowana Padma Citta Kecamatan Denpasar Timur menggelar Jalan Santai Minggu (13/8).  Kegiatan jalan santai yang bertujuan memupuk kebersamaan ini dilepas Walikota Denpasar I.B Rai Dharmawijaya Mantra di tandai dengan pelepasan Balon.

Olahraga | Submitted by contributor on Tue, 08/15/2017 - 22:00

Perseden

Perseden Ajukan Protes - Gelar Juara Liga 3 Persekaba Terancam

BALI TRIBUNE - Perseden Denpasar secara resmi mengajukan protes terhadap salah seorang pemain Persekaba Bali Noldy Saputra soal keabsahannya, dimana Noldy sendiri oleh Persekaba Bali diturunkan saat final Liga 3 Tahun 2017 melawan Perseden, Minggu (6/8) lalu di Stadion Kapten Wayan Dipta Gianyar.

Olahraga | Submitted by contributor on Sat, 08/12/2017 - 13:02

Ketut Suardana

PSSI Bali Lakukan “Talent Scouting” di Porprov

BALI TRIBUNE - Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Bali bakal melakukan talent scouting (pemandu bakat) di ajang Porprov Bali XIII/2017 Gianyar guna menemukan pesepakbola tangguh.

Ketua Umum Asprov PSSI Bali Ketut Suardana, Kamis (10/8) mengatakan, tim talent scouting bakal dibentuk secepatnya dan akan diperkuat surat keputusan (SK) dari induk organisasi sepakbola di Bali dalam bertugas nantinya.

Olahraga | Submitted by contributor on Fri, 08/11/2017 - 22:22

IGN Oka Darmawan

Oka Darmawan Inginkan Regenerasi

BALI TRIBUNE - Ketua Umum Pengprov Perbasi Bali IGN Oka Darmawan menginginkan adanya regenerasi di tubuh organisasi yang dipimpinnya, mengingat tidak sedikit insan olahraga khususnya pegiat basket yang bisa menjadi pengurus di Perbasi Bali.

“Iya, Perbasi bakal menggelar Musyawarah Provinsi (Musprov) pada hari Minggu (13/8) mendatang, saya inginnya ada regenerasi di kepengurusan Perbasi Bali,” ujar IGN Oka Darmawan ditemui di KONI Bali, Kamis (10/8).

Olahraga | Submitted by contributor on Fri, 08/11/2017 - 22:22

KONI

Denpasar Bertekad Juara Umum Proprov

BALI TRIBUNE - KONI Kota Denpasar bertekad merebut juara umum Porprov Bali XIII yang akan dilaksanakan September 2017 mendatang di Gianyar. Pasalnya, Denpasar sudah beberapa kali penyelengaraan multi event olahraga dua tahunan terbesar di Bali ini, belum bisa merebut tahta juara umum.

Olahraga | Submitted by contributor on Fri, 08/11/2017 - 22:16

Fredrik Billy

Perkemi Bali Nunggu Juklak

BALI TRIBUNE - Pengprov Persaudaraan Shorinji Kempo Indonesia (Perkemi) Bali sejauh ini belum mendapatkan petunjuk pelaksanaan (juklak) dan petunjuk teknis (juknis) dari Pengurus Besar Perkemi terkait gelaran PON Remaja II tahun 2018 di Kalimantan Timur.

Olahraga | Submitted by contributor on Thu, 08/10/2017 - 20:22

Bali United

Bali United Takluk di Jayapura

BALI TRIBUNE - Rekor positif yang ditorehkan Bali United, baik ketika laga kandang maupun tandang, akhirnya terhenti di kaki para pemain Persipura Jayapura, ketika kedua tim bertemu di Stadion Mandala Jayapura, Rabu (9/8). Tuan rumah sukses mengatasi perlawanan Bali United dengan skor 3-1.

Olahraga | Submitted by contributor on Thu, 08/10/2017 - 20:21