Bali Tribune Page 210 |

balitribune.co.id | Denpasar - Sekretaris Daerah Provinsi Bali, Dewa Made Indra berharap Bahasa Bali tetap eksis dan berfungsi dengan baik dalam kehidupan masyarakat Pulau Dewata. Harapan tersebut disampaikannya dalam sambutan saat menutup Festival Tunas Bahasa Ibu (FTBI) Tahun 2024 di Sanur, Sabtu (12/10).

Ketua DPRD Badung Menerima Audiensi Perbekel dan Tokoh Adat Desa Luwus, Tabanan

balitribune.co.id | MangupuraKetua DPRD Badung, I Putu Parwata menerima audiensi Perbekel dan tokoh adat Desa Luwus, Kecamatan Baturiti, Tabanan, Kamis (13/6). Audiensi tersebut bertujuan untuk memohon bantuan ke Pemerintah Kabupaten Badung untuk perbaikan beberapa bangunan dan Pura yang ada di wilayah Desa Luwus. 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 06/14/2024 - 00:25

Wali Kota Jaya Negara Terima Studi Tiru BNN RI

balitribune.co.id | DenpasarWali Kota Denpasar I Gusti Ngurah Jaya Negara menerima Direktur Hukum Deputi Bidang Hukum dan Kerja Sama Badan Narkotika Nasional (BNN) RI, Toton Rasyid berserta jajarannya pada Kamis (13/6) di kantor Walikota Denpasar. 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 06/13/2024 - 23:33

AHM Luncurkan Rebel 1100 Bagi Pecinta Big Bike Cruiser

balitribune.co.id | Jakarta – PT Astra Honda Motor (AHM) menghadirkan New Rebel 1100 sebagai pilihan baru bagi para pecinta sepeda motor Big Bike cruiser di Indonesia pada gelaran Jakarta Fair Kemayoran, Rabu (12/6).

Otoflash | Submitted by contributor on Thu, 06/13/2024 - 22:42

Dengan Menjadi Peserta JKN, Dwi Tidak Cemas Jika Sakit

balitribune.co.id | Denpasar – Kemudahan yang dihadirkan dalam aplikasi Mobile JKN bisa diakses oleh seluruh peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). I Kadek Dwi Kurniawan yang selalu memanfaatkan aplikasi yang diluncurkan BPJS Kesehatan itu mengaku mendapatkan kemudahan dalam mengurus layanan admnistrasi kepesertaan JKN.

Kesehatan | Submitted by contributor on Thu, 06/13/2024 - 20:06