Ekonomi Bisnis | Bali Tribune
Bali Tribune, Selasa 24 Desember 2024

balitribune.co.id | DenpasarSetelah sempat tertunda, perayaan HUT LPD Bali yang seharusnya berlangsung pada 2 November akhirnya terlaksana pada Senin (23/12) di Universitas Hindu Indonesia (UNHI), Denpasar. Perayaan ini digelar dengan harapan tetap membawa manfaat yang mendalam. Ketua BKS-LPD Provinsi Bali, Drs. I Nyoman Cendikiawan, S.H., M.Si., menegaskan pentingnya momen ini untuk mendorong perekonomian Krama Adat Bali.

Peringati Hari Ibu, OJK Edukasi Keuangan Anggota Kowani

balitribune.co.id | JakartaOtoritas Jasa Keuangan (OJK) terus berupaya meningkatkan literasi dan inklusi keuangan masyarakat khususnya kelompok perempuan yang berperan penting dalam meningkatkan kesejahteraan keluarga.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 12/24/2024 - 09:23

Sempat Berpolemik, Dana BKK Badung Cair Rp 32 Miliar untuk 106 Desa Pemohon

balitribune.co.id | SingarajaSetelah sempat menuai polemik akibat kepala desa/perbekel kesulitan mengakses persayaratan pencairan dana bantuan keuangan khusus (BKK) 2024, Pemkab Buleleng melalui bendahara daerah yakni Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Kabupaten Buleleng baru dapat mencairkan Rp 32 miliar.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 12/24/2024 - 06:25

Catur Purusha Artha: Pilar Perekonomian Masyarakat Adat Bali

balitribune.co.id | DenpasarSetelah sempat tertunda, perayaan HUT LPD Bali yang seharusnya berlangsung pada 2 November akhirnya terlaksana pada Senin (23/12) di Universitas Hindu Indonesia (UNHI), Denpasar. Perayaan ini digelar dengan harapan tetap membawa manfaat yang mendalam. Ketua BKS-LPD Provinsi Bali, Drs.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 12/23/2024 - 22:01

Pilkada Serentak Usai, KPU Bali Bakal Kembalikan Sisa Anggaran

balitribune.co.id | DenpasarUsai pelaksanaan Pilkada Serentak 2024, KPU Bali bakal mengembalikan sisa anggaran yang digunakan selama pelaksanaan Pilkada Serentak beberapa Waktu lalu. Hal ini diutarakan Ketua KPU Provinsi Bali, I Dewa Agung Gede Lidartawan saat bertemu awak media di Denpasar, Senin (23/12).

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 12/23/2024 - 21:45

Catatan Kecil dari Bakomsus Polri Bidang Pertanian

balitribune.co.id | Siapa bilang lulusan SMK Pertanian hanya punya masa depan di sawah atau kebun? Kini, mereka juga bisa berseragam polisi dan bertugas di garis depan. Program Bintara Kompetensi Khusus (Bakomsus) Polri terbukti telah membuka peluang baru bagi para lulusan SMK Pertanian, Peternakan, Perikanan, dan Kesehatan.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 12/20/2024 - 10:05