Bali Tribune Page 81 |
Bali Tribune, Rabu 09 Oktober 2024

balitribune.co.id | Jakarta - Pemerintah Provinsi Bali ikut berperan aktif dalam memulangkan warga Bali yang dievakuasi dari daerah konflik di Timur Tengah. Tindakan ini adalah bagian dari kewajiban pemerintah dalam memberikan perlindungan kepada warga negara Indonesia (WNI), khususnya mereka yang berada di wilayah berbahaya.

Permudah Pelayanan, Pemkab Bangli Teken PKS Mal Pelayanan Publik

balitribune.co.id | BangliPemerintah Kabupaten Bangli melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTK) Kabupaten Bangli mengelar kegiatan penadatanganan Perjanjian Kerja Sama(PKS) tentang penyelenggaraan Mal Pelayanan Publik (MPP) beberapa hari yang lalu.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 08/22/2024 - 02:43

Restoran Secret Garden di Baturiti Kebakaran

balitribune.co.id | TabananRestoran Secret Garden Village di Banjar Sekargula, Desa Mekarsari, Kecamatan Baturiti kebakaran pada Rabu (21/8) pagi. Restoran tersebut diperkirakan mulai kebakaran sekitar pukul 04.20 Wita. Namun, sekitar satu jam kemudian api sudah berhasil dikendalikan oleh petugas pemadam kebakaran.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 08/21/2024 - 21:00

KARNA vs AMAN Makin Nyata Pascaputusan MK

balitribune.co.id | GianyarSempat dihadapkan deadline waktu, Paket KARNA (Kakarsana-Tagel Arjana) kini semakin mantap melangkah untuk menantang petahana yakni Paket AMAN. Menyusul putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 60/PUU-XXII/2024 mengubah ambang batas (threshold) pencalonan calon kepala daerah dan calon wakil kepala daerah.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Wed, 08/21/2024 - 20:56

Komunitas Bandara Bali Diminta Waspada Cacar Monyet

balitribune.co.id | DenpasarKepala Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan Denpasar, Anak Agung Ngurah Kusumajaya menyampaikan Surat Edaran terkait kewaspadaan terhadap cacar monyet atau Mpox bagi pengelola Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Otoritas Bandara dan maskapai.

Kesehatan | Submitted by contributor on Wed, 08/21/2024 - 20:51

BNN Bali Bekuk Dua WNA Bawa Hasis

balitribune.co.id | DenpasarBali sebagai daerah tujuan utama wisatawan mancanegara, menjadi salah satu pasar potensial peredaran gelap narkotika jaringan internasional. Ini seiring BNN Provinsi Bali berhasil mengungkap kasus peredaran gelap narkotika jenis hasis dengan membekuk dua Warga Negara Asing (WNA) dengan modus yang berbeda.

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Wed, 08/21/2024 - 20:38

Pemkab. Buleleng Buka 145 Formasi CPNS 2024

balitribune.co.id | SingarajaPemerintah Kabupaten Buleleng akan membuka kesempatan untuk 145 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) pada tahun 2024. Hal ini diumumkan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Buleleng, Gede Suyasa, dalam konferensi pers hari ini, Rabu, (21/8).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 08/21/2024 - 19:31