Bali Tribune Page 2429 |

balitribune.co.id | Denpasar - Terjawab sudah, kenapa para calo lebih diprioritaskan di Kantor Pelayanan Samsat Renon daripada orang yang nyamsat kendaraannya sendiri. Hasil investigasi Bali Tribune di sekitar lingkungan Samsat Renon, Senin (29/4) kemarin, mendapat pengakuan dari beberapa biro jasa pelayanan, ternyata para calo dikenakan biaya administrasi Rp 120 ribu per orang.

Kasus Baru Covid-19 di Bali Cenderung Menurun

balitribune.co.id | Denpasar  -  Perkembangan Covid -19 di Bali menunjukan pencapaian yang semakin baik. Ini terlihat dari munculnya kasus baru cenderung menurun dengan rata-rata 146 kasus baru Covid-19.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 05/11/2021 - 05:51

Dirjen Bimas Budha Kunjungi Pusdiklat Budaya Vihara Dharma Ratna

balitribune.co.id | Semarapura - Dengan pengaturan Protokol Kesehatan yang ketat dari Panitia,ditengah suasana Pandemi Covid-19 yang masih melanda tanah air, tepat pukul 0.00 Wita penyambutan secara khusus kedatangan Dirjen Bimas Budha Caliadi,SH departemen Agama RI ke Pusdiklat Budaya Viara Dharma Ratna, Klungkung, di di Jalan Ngurah Rai I, Semarapura,

Pakraman | Submitted by contributor on Mon, 05/10/2021 - 20:39

Hantam Pohon Kamboja, Mobil Terbalik, Cok Istri Selamat

balitribune.co.id | Gianyar - Jalan Raya Celuk, kawasan Banjar Cemanggaon, Desa Celuk, Kecamatan Sukawati, Gianyar, Senin (10/5) pagi, sempat mengalami kemacetan. menyusul kecelakaan mobil dengan plat DK 814 YV. Syukurnya, pengemudi mobil yang seorang wanita dengan nama Cok Istri dalam keadaan selamat tanpa luka.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 05/10/2021 - 20:30