Bali Tribune Page 3126 |

balitribune.co.id | NegaraJelang pertemuan World Water Forum ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024, aparat kepolisian di Jembrana mulai memperketat keamanan di Pelabuhan Penyeberangan Gilimanuk sebagai pintu masuk ke Bali.

Berbagai upaya yang dilakukan aparat kepolisian setempat untuk mengantisipasi potensi/krawanan gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas).

Empat Dadia dan Tiga Kelompok di Padang Bai Digelontor Bantuan Sembako GMT

balitribune.co.id | Amlapura - Semeton GMT menyalurkan bantuan sembako untuk membantu meringankan beban warga empat dadia dan tiga kelompok di Desa Adat Padang Bai, Kecamatan Manggis, Karangasem. untuk penyaluran bantuan kali ini dikoordinasikan oleh I Wayan Tama anggota DPRD Karangasem dari Fraksi Golkar serta I Made Murdita.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Sun, 08/16/2020 - 17:59

FKMTI Karangasem Merapat dan Siap Menangkan Pasangan IGA Mas Sumatri-I Made Sukerana

balitribune.co.id | Amlapura - Setelah sebelumnya 25 klian Banjar Adat, dan Sesepuh Perguruan Pencak Silat (PPS) Kertha Wisesa, serta Banser NU menyatakan dukungan untuk pemenangan Paket Balon Bupati-Wakil Bupati Karangasem 2021-2026, IGA Mas Sumatri-I Made Sukerana (Massker), kini gilaran 33 majelis taklim diseluruh kecamatan di Karangasem yang tergabung dalam Foru

Nasional Politik | Submitted by contributor on Sat, 08/15/2020 - 10:23