Ekonomi Bisnis | Page 7 | Bali Tribune

balitribune.co.id | DenpasarOtoritas Jasa Keuangan Provinsi Bali dan BPD Bali berkolaborasi dalam meningkatkan literasi keuangan generasi muda melalui perlombaan Clash of Champions yang dilaksanakan di Kampus Institut Seni Indonesia, Denpasar, Rabu (20/11).

OJK Bali Akselerasi Literasi Keuangan Generasi Muda

balitribune.co.id | DenpasarOtoritas Jasa Keuangan Provinsi Bali menggelar Lomba Cinta Literasi Inklusi Keuangan Wilayah Kantor OJK Bali (BALIKU WIKAN) 2024 dengan tema “Vidya Segara Nawasena (Lautan Pengetahuan Untuk Generasi Muda)” sebagai salah satu upaya meningkatkan literasi keuangan bagi generasi muda di Provinsi Bali.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 10/21/2024 - 20:12

Investor Pasar Modal Wilayah Bali dan Nusa Tenggara Menunjukkan Pertumbuhan

balitribune.co.id | DenpasarOtoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Bali merilis perkembangan sektor pasar modal di Provinsi Bali, dan Nusa Tenggara posisi Agustus 2024. Jumlah investor pasar modal wilayah Bali dan Nusa Tenggara masih menunjukkan pertumbuhan yang cukup tinggi yaitu mencapai dua digit secara year on year (yoy).

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Sun, 10/20/2024 - 18:26

Tingkatkan Kualitas Pendidikan Vokasi, Astra Motor Bali Gelar Pelatihan untuk Guru Bersertifikasi

balitribune.co.id | Denpasar –  Bentuk komitmen Astra Motor Bali dalam berkontribusi meningkatkan kualitas Pendidikan vokasi di buktikan dengan menggelar kegiatan “Pelatihan Modul Dasar” untuk para guru yang bersertifikasi level Bronze Sekolah Mengengah Kejuruan (SMK) Kurikulum Teknik dan Bisnis Sepeda Motor (KTBSM) Astra Honda.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Sun, 10/20/2024 - 18:04

AHBI, Langkah Baru AHM Edukasi Teknologi Sepeda Motor Listrik ke Ribuan Siswa SMK

balitribune.co.id | Jakarta – Mendukung terwujudnya Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul melalui dunia pendidikan, PT Astra Honda Motor (AHM) memperkaya wawasan generasi muda di puluhan SMK binaan Astra Honda. Sebanyak 2.523 siswa SMK secara antusias mengikuti program Astra Honda Berbagi Ilmu (AHBI) dengan materi utama teknologi sepeda motor listrik.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 10/18/2024 - 22:00

Telkomsel Berikan Bantuan Charger Station Ramah Lingkungan

balitribune.co.id | BadungDengan semangat memberikan dampak untuk Indonesia, Telkomsel berkolaborasi dengan BPD Bali memberikan bantuan berupa Charger Station yang menggunakan energi solar panel kepada Politeknik Negeri Bali. Bantuan ini diberikan bertepatan dengan Dies Natalis-37 Politeknik Negeri Bali, Jumat (11/10).

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 10/16/2024 - 17:27

BPK RI Periksa Kinerja SPBE Kabupaten Tabanan

balitribune.co.id | TabananBadan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia melakukan pemeriksaan mendalam terhadap kinerja Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Kabupaten Tabanan.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 10/15/2024 - 21:17

BPJAMSOSTEK Gianyar Serahkan Kartu Peserta Program Jaminan Sosial Ketenagakerjaan bagi 528 Pedagang Pasar

balitribune.co.id | GianyarBadan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan atau BPJAMSOSTEK Cabang Bali Gianyar bersama Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Gianyar menyerahkan kartu peserta BPJAMSOSTEK kepada 528 pedagang yang berjualan di Pasar Payangan, Tegallalang, Tampaksiring dan Semabaung Kabupaten Gianyar beberapa waktu lalu.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 10/14/2024 - 19:36