Bali Tribune Page 39 |

balitribune.co.id | NegaraCuaca ekstrem di musim penghujan ini kembali menyebabkan terjadinya musibah di wilayah Jembrana. Teranyar musibah terjadi di dua kecamatan. Di Kecamatan Mendoyo pohon perindang jalan tumbang hingga menyebabkan kecelakaan lalu lintas. Sedangkan di Kecamatan Pekutatan tanah longsor menutup akses jalan di permukiman warga.

Polres Bangli Gelar Deklarasi Pilkada Damai

balitribune.co.id | BangliUntuk menjaga kondusivitas serangkian pelaksanaan Pilkada, Polres Bangli  menggelar deklarasi damai Pilkada Bangli tahun 2024 pada Kamis (9/10). Deklarasi diikuti seluruh pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati Bangli, tim pemenangan masing-masing paslon.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 10/10/2024 - 19:39

Sanur Village Festival ke-17 Hadirkan Ragam Kuliner Langka 

balitribune.co.id | DenpasarPada setiap festival, kuliner selalu hadir melengkapi. Mulai dari jajanan pasar hingga olahan restoran bintang 5. Berbeda dengan festival pada umumnya, Sanur Village Festival 2024 yang akan digelar 16 - 20 Oktober akan menghadirkan kuliner antimainstream. 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Thu, 10/10/2024 - 18:48

Pemkot Denpasar Gelar Seminar Nasional, Deklarasikan Komitmen untuk Implementasi Hak Perempuan dan Anak

balitribune.co.id | Denpasar - Seminar Nasional tentang implementasi Konvensi Hak Perempuan dan Anak, dalam rangka penguatan Kota Denpasar sebagai kota Ramah Perempuan serta Anak Jenjang Pendidikan dan Pengasuhan digelar Pemerintah Kota Denpasar bersama IGTKI PGRI Kota Denpasar, di Gedung Dharma Negara Alaya, Kamis (10/10). 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 10/10/2024 - 18:35