Pariwisata & Budaya | Page 152 | Bali Tribune

Gelombang Tinggi, Objek Wisata Pantai Tanah Lot Ditutup

BALI TRIBUNE - Gelombang tinggi yang terjadi sepekan terakhir, membuat pengelola Daya Tarik Wisata (DTW) Tanah Lot memberlakukan pembatasan bagi wisatawan maupun masyarakat lokal untuk tidak melintas mendekati pantai atau ke bibir pantai. Saat ini ketinggian gelombang laut di kawasan pantai bagian selatan ini mencapai 6 meter dan akan berlangsung hingga akhir Juli nanti.
 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Fri, 07/27/2018 - 12:48

Menyusuri Kebun Cengkih Bali Utara

BALI TRIBUNE - Kawasan perkebunan di Desa Selat, Kecamatan Sukasada, Buleleng ini berpotensi menjadi tempat wisata agro untuk wisatawan asing yang sedang berlibur di Bali umumnya dan Kabupaten Buleleng khususnya. Pasalnya, di desa ini masyarakatnya sebagian menekuni bidang perkebunan seperti cengkih dan coklat.
 
Seperti diketahui, tidak sedikit wisatawan yang berkunjung ke pulau ini kerap mendatangi destinasi wisata agro.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Thu, 07/26/2018 - 13:44

Rasakan Sensasi Seni Dalam Kamar Hotel

BALI TRIBUNE - Kawasan wisata Ubud yang berada di Kabupaten Gianyar telah lama dikenal sebagai destinasi wisata seni. Karakteristik destinasi Ubud ini yang membuat wisatawan dari berbagai dunia betah berlama-lama berlibur dan bahkan sebagian menjadi wisatawan repeater atau datang berulang kali.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Thu, 07/26/2018 - 13:43

Sanur Village Festival Angkat Potensi Pantai Matahari Terbit

BALI TRIBUNE - Ditengah persaingan destinasi pariwisata yang kompetitif, Sanur telah membuktikan mampu mewadahi inovasi dan kreativitas warganya yang selaras dengan kebutuhan industri pariwisata. Festival desa atau Sanur Village Festival (SVF) dengan mengembangkan kreasi yang berasal dari kekayaan alam, seni dan budaya serta kreativitas masyarakat Sanur telah menjadi agenda tahunan untuk dikunjungi.
 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Tue, 07/24/2018 - 10:07

International Summer Camp Sura-Bali Kunjungi Pulau Dewata

BALI TRIBUNE - Puluhan mahasiswa dari lima negara dan teritori mengikuti International Summer Camp Sura-Bali 2018" di Kampus Udayana Denpasar, Minggu (22/7). Program Student Summer Camp ini juga melibatkan 3 universitas di Tanah Air diantaranya Universitas Udayana, Universitas Airlangga dan Universitas Kristen Petra dengan total 45 mahasiswa termasuk dari luar negeri.
 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Tue, 07/24/2018 - 10:05

Patung Buddha Tidur Obyek Wisata di Mojokerto

BALI TRIBUNE - Destinasi patung Buddha Tidur Maha Vihara Majapahit di Desa Bejijong, Kecamatan Trowulan, Mojokerto Jawa Timur ini kerap dikunjungi wisatawan lokal dan dari beberapa daerah di Indonesia. Patung Buddha Tidur Mojokerto memiliki panjang 22 meter dengan lebar 6 meter dan tinggi 4,5 meter. Bahkan pernah tercatat dalam rekor MURI sebagai patung Buddha Tidur terbesar di Indonesia tahun 2001.
 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Sat, 07/21/2018 - 16:42

Penutupan Penyeberangan Kapal Cepat Diperpanjang, Rute Gili Trawangan Lumpuh Total

BALI TRIBUNE - Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Padang Bai memperpanjang penutupan rute kapal cepat dari Dermaga Rakyat Padang Bai menuju Pulau Gili Trawangan, Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat hingga tanggal 25 Juli 2018 mendatang.
 
“Penutupan diperpanjang sampai 25 Juli, atau sampai dengan keadaan cuaca membaik,’’ ujar Kasubsi Keselamatan Berlayar KSOP Padang Bai, I Nyoman Parwata, Jumat (20/7).
 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Sat, 07/21/2018 - 15:26

Danguspurla Pimpin Apel Gelar Pasukan LKO Koarmada II TA.2018

BALI TRIBUNE - Komandan Gugus Tempur Laut (Danguspurla) Koarmada II, Laksamana Pertama (Laksma) TNI Erwin S Aldedharma, SE.,MM., MSc., mewakili Panglima Komando Armada (Pangkoarmada) II Laksamana Muda TNI Didik Setiyono, SE., MM., memimpin apel gelar pasukan Latihan Kesiapsiagaan Operasional (LKO)  Koarmada II di Kawasan Megamas, Manado, kemarin.
 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Fri, 07/20/2018 - 20:11

Taman Bungkul Berwajah Bersih Sebagai Tempat Nongkrong Warga Surabaya

BALI TRIBUNE - Kota Surabaya saat ini terkesan lebih rindang dengan adanya ratusan taman terbuka hijau yang bisa digunakan sebagai tempat rekreasi untuk masyarakat setempat. Rombongan Biro Humas dan Protokol Setda Provinsi Bali bersama awak media berkesempatan mengunjungi Taman Bungkul di Kota Surabaya untuk melihat secara langsung penataan taman kota tersebut, Rabu (18/7)
 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Thu, 07/19/2018 - 10:03