Badung Denpasar | Page 889 | Bali Tribune
Bali Tribune, Kamis 26 Desember 2024
kejuaraan

Gadis disabilitas dari KRB III Gunung Agung "Guncang" dunia lewat angkat besi

BALI TRIBUNE - Ni Nengah Widiasih gadis asal desa Kubu Karangasem kini harus tinggal di Jimbaran Kuta Selatan. Itu setelah desanya dinyatakan masuk dalam kawasan zona rawan KRB 3 Gunung Agung pada radius 8-10 km.

Ditengah kondisi hujan abu yang menyirami desanya, wanita 25 tahun ini tidak pernah mengeluh dan tetap selalu berpikir untuk menorehkan prestasi untuk nama Bali dan Indonesia.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 12/26/2017 - 18:43

Panti Asuhan

DSM Berbagi Kebahagiaan Natal Bersama Anak Panti Asuhan

BALI TRIBUNE - Momentum Natal dilakuan Discovery Shopping Mall (DSM) dengan berbagi kebahagian bersama dengan anak -  anak yatim dan panti asuhan dengan bermain dan bernyanyi serta santap malam bersama.

Anak-anak yatim dari Panti Asuhan di Tuka, Dalung Kabupaten Badung ini bersuka cita dengan bermain game dan bernyanyi dengan paduan suara membawakan lagu-lagu Natal. 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 12/26/2017 - 18:42

pengamanan

Jelang Pergantian Tahun, Penjagaan Gilimanuk Diperketat

BALI TRIBUNE - Selain pengamanan sejumlah objek baik itu tempat peribadatan (gereja), jalan dan objek wisata, pintu masuk Bali juga menjadi atensi dari aparat keamanan Jembrana. Bahkan, menjelang perayaan pergantian tahun nanti, jajaran Polres Jembrana telah melakukan penebalan dengan menambah jumlah personel kepolisian yang berjaga di pintu masuk wilayah Bali bagian barat, sejak Sabtu (23/12).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 12/26/2017 - 18:15

Samsung

Bantu Pengungsi Gunung Agung, Samsung Care Buka Layanan Geratis Mesin Cuci

BALI TRIBUNE - Hujan yang terus menguyur wilayah Bali sangat dirasakan bagi para pengungsi Gunung Agung yang menempati tenda-tenda di posko pengungsian.
 
Bahkan terkadang pakaian yang melekat harus dipakai selama seminggu lantaran panas tak kunjung tiba untuk menjemur pakaian. Tidak hanya itu, untuk mencuci saja mereka harus antre dan irit dalam pemanfaatan air.
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sun, 12/24/2017 - 00:27

pembangunan

Tokoh Bali Berbagai Bidang Berikan Masukan Arah Pembangunan Bali

BALI TRIBUNE - Kondisi Bali saat ini, termasuk dampak erupsi Gunung Agung mengundang perhatian dari tokoh-tokoh Bali yang tergabung dalam Paiketan Krama Bali untuk ikut berperan serta menyumbangkan pemikirannya. Sumbang saran itu disampaikan dalam bentuk Workshop Penyusunan Visionary Masterplan Pulau Bali bersama Pemda Provinsi Bali di Kantor Bappeda Litbang Provinsi Bali, Denpasar, Kamis (21/12).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 12/22/2017 - 22:10

evakuasi

Pembunuh Pensiunan Polisi Diduga Komplotan

BALI TRIBUNE - Pelaku pembunuhan pensiunan polisi, I Made Suanda yang jenazahnya ditemukan di Perumahan Nuansa Kori Utama, Ubung, Selasa (19/12) pagi lalu diduga kuat komplotan mafia makelar jual beli mobil.  Identotaa dan foto tiga orang terduga pelaku sudah dikantongi pihak kepolisian Polsek Denpasar Barat (Denbar). Menariknya, satu diantaranya adalah perempuan. “Kami datangi rumah korban untuk memastikan ciri-ciri pelaku.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 12/22/2017 - 22:10

petasan

Satpol PP Larang Petasan dan Kembang Api Ukuran Jumbo

BALI TRIBUNE - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung melarang penggunaan petasan dan kembang api berukuran jumbo selama perayaan Natal dan Tahun Baru. Instansi ini bahkan mengaku akan menindak tegas apabila ada pedagang yang memperjualbelikan petasan dan kembang api lebih dari 2 inchi.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 12/22/2017 - 22:09

Indonesia

Bersama Pemuda, Perkuat Kelembagaan World Hindu Parisad

BALI TRIBUNE - Terkait dengan keberadaan World Hindu Parisad (WHP) yang ternyata banyak masyarakat menaruh harapan akan organisasi tersebut, Gubernur Bali Made Mangku Pastika menegaskan akan terus berusaha memperkuat lembaga Hindu Internasional tersebut. 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 12/22/2017 - 22:03

Dubes

Bali dan India Telah Lama Jajaki Peningkatan Kerjasama

BALI TRIBUNE - Dari zaman dahulu, antara India dan Bali terjalin hubungan persaudaraan yang erat dan kedua wilayah juga memilki  kemiripan baik dari segi agama maupun budaya. Untuk itu jalinan kerjasama yang selama ini telah terbentuk antara Bali dan India  kedepannya dapat semakin ditingkatkan.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 12/22/2017 - 22:03