Ekonomi Bisnis | Page 6 | Bali Tribune

balitribune.co.id | Jakarta - Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 30 Oktober 2024 menilai stabilitas sektor jasa keuangan terjaga stabil di tengah meningkatnya risiko geopolitik dan melemahnya aktivitas perekonomian global.

Promo dan Bazar Murah Hari Raya di Dealer Made Ferry Motor Sakah

balitribune.co.id | Gianyar – Menyambut hari raya Galungan dan Kuningan yang dirayakan oleh masyarakat, pulau Bali, Dealer Made Ferry Motor Sakah yang merupakan salah satu dealer resmi sepeda motor Honda wilayah Gianyar menggelar event yang di beri tajuk Bazar sembako murah dan buah murah dalam rangka menyambut Hari Raya Galungan dan Kuningan.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 10/01/2024 - 12:47

Bank BPD Bali Dukung Perayaan Dies Natalis ke-62 Universitas Udayana

balitribune.co.id | JimbaranRektor Universitas Udayana (Unud), Prof. Dr. Ngakan Putu Gede Suardana, mengungkapkan rasa terima kasihnya kepada Bank BPD Bali dalam acara Kekeluargaan memperingati Dies Natalis ke-62 Unud yang berlangsung pada Jumat (27/9), di Gedung Rektorat Unud, Jimbaran.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Sun, 09/29/2024 - 20:39

Pertamina: Multiplier Effect MotoGP Mandalika Positif untuk Masyarakat

balitribune.co.id | Praya - PT Pertamina (Persero) menyatakan, efek berganda (multiplier effect) dari pelaksanaan kejuaraan balap motor MotoGP di Sirkuit Internasional Pertamina Mandalika, Lombok Tengah, positif untuk masyarakat Nusa Tenggara Barat (NTB) dan Indonesia pada umumnya.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Sun, 09/29/2024 - 20:25

Pemerintah Mengambil Langkah Memperkuat Ekonomi Digital

balitribune.co.id | DenpasarMenteri Koordinator Bidang Perekonomian RI, Airlangga Hartarto mengatakan upaya pemerintah untuk mengambil langkah memperkuat dan memperdalam ekonomi digital. Dimana salah satu dari ekonomi digital itu adalah semicunduktor yang menjadi kunci dari Artificial Inteligence (AI).

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Sun, 09/29/2024 - 20:12

Mengenal Aset Digital: Jenis-Jenis dan Keuntungannya untuk Investasi

balitribune.co.id | Seiring perkembangan teknologi, aset digital semakin menarik perhatian para investor. Berbagai jenis aset digital, seperti cryptocurrency, token non-fungible (NFT), dan mata uang digital bank sentral (CBDC), kini menjadi pilihan yang populer untuk diversifikasi portofolio.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Sat, 09/28/2024 - 21:29