Bali Tribune Page 61 |
Bali Tribune, Selasa 08 Oktober 2024

balitribune.co.id | TabananSatu dari empat tersangka baru dalam kasus korupsi Dana Amanah Pemberdayaan Masyarakat (DAPM) Swadana Harta Lestari di Kecamatan Kediri yang baru-baru ini ditetapkan Kejaksaan Negeri (Kejari) Tabanan rupanya berstatus perbekel.

Jajaran Laptop ASUS AI Hadir di Bali

balitribune.co.id | DenpasarDiperkenalkan di acara Media Roadshow 2024 di Denpasar, Jumat (30/8), ASUS AI tampil sebagai solusi yang akan mempermudah masyarakat Indonesia dalam memilih laptop AI.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 08/30/2024 - 15:13

Pasangan I Gede Dana-I Nengah Swadi dan I Wayan Kari Subali-I Ketut Putra Ismaya Jaya Mendaftar ke KPU Karangasem

balitribune.co.id | Amlapura - Di hari terakhir, Kamis (29/8) dua pasangan Bakal Calon (Balon) Bupati-Wakil Bupati Karangasem I Gede Dana-I Nengah Swadi (Dana-Swadi) yang diusung oleh 12 Partai Politik (Parpol) dan pasangan I Wayan Kari Subali-I Ketut Putra Ismaya Jaya (Karisma) dari jalur independen atau perseorangan, resmi mendaft

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 08/30/2024 - 15:02

Soliditas KIM Plus di Bali, Menjawab Dinamika Politik 

balitribune.co.id | Denpasar - KIM Plus Bali di berbagai kabupaten/kota tampak menghadapi tantangan dalam mempertahankan soliditas. Meskipun begitu, para pemimpin partai politik di Bali menegaskan bahwa mereka tetap solid.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 08/30/2024 - 13:15

RSUD Klungkung Kirim 2 Dokter Spesialis Jantung ke Luar Negeri

balitribune.co.id | Semarapura - Guna memberikan pelayanan secara paripurna sesuai dengan visi RSUD Klungkung Rumah Sakit Terbaik dan Unggul Dalam Layanan Spesialistik dan Wahana Pendidikan di Bali Timur perlu adanya peningkatan keilmuan bagi para dokter spesialis yang ada.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 08/30/2024 - 13:01

Jendrika Setujui Pengalihan Asset Pemkab Klungkung

balitribune.co.id | Semarapura - Penjabat Bupati Klungkung I Nyoman Jendrika menyetujui pengalihan asset kabupaten untuk digunakan sebagai kegiatan Pengembangan Infrastruktur Sosial Ekonomi Wilayah (PISEW).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 08/30/2024 - 13:01

20 Ribu Warga Iringi Pendaftaran Paket AMAN

balitribune.co.id | Gianyar - Ratusan sekehe baleganjur menyeruak serentak diantara 60 ribu lebih warga mengiringi Paket AMAN menuju KPUD Gianyar, Kamis (29/8). Bermoncong putih barisan paiketan pemangku menuntun iringan yang didominasi sekeha baleganjur berkostum hitam dan merah.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 08/30/2024 - 12:59