Bali Tribune Page 23 |

balitribune.co.id | NegaraCuaca ekstrem di musim penghujan ini kembali menyebabkan terjadinya musibah di wilayah Jembrana. Teranyar musibah terjadi di dua kecamatan. Di Kecamatan Mendoyo pohon perindang jalan tumbang hingga menyebabkan kecelakaan lalu lintas. Sedangkan di Kecamatan Pekutatan tanah longsor menutup akses jalan di permukiman warga.

Memohon Keselamatan, Paslon Bupati I Gusti Putu Parwata-Pandu Prapanca Lagosa Gelar Persembahyangan Besama di Pura Penataran Agung Nangka

balitribune.co.id | AmlapuraPasangan Calon (Paslon) Bupati-Wakil Bupati Karangasem, nomor urut 3, I Gusti Putu Parwata-I Wayan Pandu Prapanca Lagosa (Gus Par-Guru Pandu) bersama jajaran anggota Badan Pemenangan GP (Gus Par-Guru Pandu), jajaran pengurus partai pengusung yakni Partai Golkakr dan Partai NasDem, seluruh anggota relawan Semeton GMT (Gerakan M

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 10/19/2024 - 20:05

Warga Kerobokan Kelod All Out Menangkan Koster Giri dan Adi Cipta

balitribune.co.id | MangupuraCalon Wakil Gubernur Bali I Nyoman Giri Prasta dan Calon Wakil Bupati Badung I Bagus Alit Sucipta menghadiri tatap muka/simakrama dengan masyarakat Kerobokan Kelod di kediaman tokoh Kuta Utara Made Sudama di Banjar Batu Belig Kelurahan Kerobokan Kelod Kecamatan Kuta Utara, Jumat, (18/10).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 10/19/2024 - 13:21

Jokowi di Suatu Sore

balitribune.co.id | Pagi jam 10 WIB, Minggu, 20 Oktober 2024 Prabowo - Gibran dilantik jadi Presiden-Wakil Presiden, sore harinya Jokowi memutuskan pulang ke Solo, naik Citilink dari Halim. Presiden Prabowo bersikeras mengantarnya ke Solo tapi Jokowi menolak. Mungkin dia enggan masalah remeh temeh seperti itu akan menimbulkan polemik. Jokowi lelah.

Fokus | Submitted by contributor on Sat, 10/19/2024 - 10:53